Iklan

Pertanyaan

Yadimembeli 2 air mineral dan 3 roti denganharga Rp 17.900 , 00 . Loli membeli 1 air mineraldan 5 roti dengan harga Rp 24.700 , 00 . JikaSalsa membeli 5 air mineral dan 7 roti denganuang lima puluh ribu rupiah, maka uangkembalian Salsa adalah ....

Yadi membeli air mineral dan roti dengan harga . Loli membeli air mineral dan roti dengan harga . Jika Salsa membeli air mineral dan roti dengan uang lima puluh ribu rupiah, maka uang kembalian Salsa adalah .... 

  1.  

  2.  

  3.  

  4.  

  5.  

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

16

:

48

:

52

Klaim

Iklan

Z. Apriani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D.

Pembahasan

Ingat bahwa persoalan di atas dapat dimodelkan menjadi model sistem persamaan linear dua variabel (SPLDV) seperti berikut: a x + b y = c SPLDV tersebut dapat diselesaikan dengan metode eliminasi-substitusi. Diketahui: 2 air mineral dan 3 roti denganharga Rp 17.900 , 00 . 1 air mineraldan 5 roti dengan harga Rp 24.700 , 00 . Uang Salsa Rp 50.000 , 00 . Berdasarkan teori dan informasi di atas, maka model matematika persoalan tersebut sebagai berikut: 2 x + 3 y x + 5 y ​ = = ​ 17.900 24.700 ​ Kemudian eliminasi kedua persamaan tersebut seperti berikut: 2 x x 2 x 2 x ​ + + + + ​ 3 y 5 y 3 y 10 y − 7 − 7 y ​ y ​ = = = = = = ​ 17.900 24.700 17.900 49.400 − 7 − 31.500 ​ 4.500 ​ ∣ × 1 ∣ × 2 − ​ ​ Substitusikan nilai y yang telah diperoleh ke dalam persamaan pertama: 2 x + 3 × 4.500 2 x + 13.500 − 13 . 500 2 2 x ​ x ​ = = = = ​ 17.900 17.900 − 13 . 500 2 4.400 ​ 2.200 ​ Sehingga yang dibeli Salsa totalnya yaitu: 5 x + 7 y ​ = = = ​ 5 × 2.200 + 7 × 4.500 11.000 + 31.500 42.500 ​ Dan kembalian uang Salsa menjadi: 50.000 − 42.500 = 7.500 Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D.

Ingat bahwa persoalan di atas dapat dimodelkan menjadi model sistem persamaan linear dua variabel (SPLDV) seperti berikut:

 

SPLDV tersebut dapat diselesaikan dengan metode eliminasi-substitusi.

Diketahui:

  • air mineral dan roti dengan harga .
  • air mineral dan roti dengan harga .
  • Uang Salsa .

Berdasarkan teori dan informasi di atas, maka model matematika persoalan tersebut sebagai berikut:

 

Kemudian eliminasi kedua persamaan tersebut seperti berikut:

 

Substitusikan nilai yang telah diperoleh ke dalam persamaan pertama:

 

Sehingga yang dibeli Salsa totalnya yaitu:

 

Dan kembalian uang Salsa menjadi:

 

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

41. Jumlah dua buah bilangan adalah 62. Apabila bilangan yang besar dibagi dengan yang kecil maka hasilanya adalah 2 dan sisanya 11. Berapa selisih kedua bilangan tersebut?

42

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia