Iklan

Pertanyaan

Suatu tim bulu tangkis terdiri atas 5 anggota. Akan ditentukan 2 orang untuk bermain tunggal dan 2 pasang untuk bermain ganda. Jika peraturan yang dipakai bahwa pemain tunggal boleh bermain ganda sekali maka banyak pilihan yang bisa dibentuk adalah .... (SNMPTN 2009 )

Suatu tim bulu tangkis terdiri atas  anggota. Akan ditentukan  orang untuk bermain tunggal dan  pasang untuk bermain ganda. Jika peraturan yang dipakai bahwa pemain tunggal boleh bermain ganda sekali maka banyak pilihan yang bisa dibentuk adalah ....  (SNMPTN 2009)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

02

:

14

:

21

Klaim

Iklan

E. Lestari

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah B.

jawaban yang benar adalah B.

Pembahasan

Ingat kembali tentang permutasi dan kombinasi P r n ​ C r n ​ ​ = = ​ ( n − r )! n ! ​ ( n − r )! r ! n ! ​ ​ Diketahui bahwa suatu tim bulu tangkis terdiri atas 5 anggota. Akan ditentukan 2 orang untuk bermain tunggal dan 2 pasang untuk bermain ganda. Dua dari lima orang membentuk pasangan ganda C 2 5 ​ ​ = = = ​ 3 ! ⋅ 2 ! 5 ! ​ 2 5 ⋅ 4 ​ 10 ​ Dua pemain telah terpilih untuk pasangan ganda maka akan dipilih dua dari tiga untuk pemain tunggal P 2 3 ​ ​ = = ​ 2 ! 3 ! ​ 6 ​ Dua orang pemain tunggal salah satu bermain ganda sekali P 1 2 ​ ​ = = ​ 1 ! 2 ! ​ 2 ​ Banyaknya pilihan yang dapat dibentuk adalah 10 × 6 × 2 = 120 cara . Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.

Ingat kembali tentang permutasi dan kombinasi 

Diketahui bahwa suatu tim bulu tangkis terdiri atas  anggota. Akan ditentukan  orang untuk bermain tunggal dan  pasang untuk bermain ganda.

  • Dua dari lima orang membentuk pasangan ganda 

  • Dua pemain telah terpilih untuk pasangan ganda maka akan dipilih dua dari tiga untuk pemain tunggal

 

  • Dua orang pemain tunggal salah satu bermain ganda sekali 

 

Banyaknya pilihan yang dapat dibentuk adalah .

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

131

DragY Jo

Permutasi-2 dari 3 seharusnya = 3!/2! = 3, no?

Bing Bing

Salah perhitungan di permutasi. Jawaban tidak sesuai

Hafidhah Aulia

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Rombongan teater akan mengadakan pertunjukan dengan 4 peran wanita dan 3 peran pria. Jika rombongan itu terdiri dari 10 aktor, dengan jumlah pria dan wanita yang sama, berapa banyak cara peran itu bis...

8

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia