Iklan

Pertanyaan

Suatu makan malam terdiri dari 1 makanan pembuka, 1 makanan utama, dan 1 pencuci mulut. Berapa banyak makanan utama di menu? ( Prediksi UTBK SBMPTN 2020) (1) Terdapat 4 makanan pembuka di menu (2) Banyaknya kemungkinan makan malam itu adalah 80

Suatu makan malam terdiri dari 1 makanan pembuka, 1 makanan utama, dan 1 pencuci mulut. Berapa banyak makanan utama di menu? (Prediksi UTBK SBMPTN 2020)

(1) Terdapat 4 makanan pembuka di menu

(2) Banyaknya kemungkinan makan malam itu adalah 80

  1. Pernyataan (1) SAJA cukup untuk menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan, tetapi pernyataan (2) SAJA tidak cukup.

  2. Pernyataan (2) SAJA cukup untuk menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan, tetapi pernyataan (1) SAJA tidak cukup.

  3. DUA pernyataan BERSAMA-SAMA cukup untuk menjawab pertanyaan, tetapi SATU pernyataan SAJA tidak cukup.

  4. Pernyataan (1) SAJA cukup untuk menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan, tetapi pernyataan (2) SAJA cukup.

  5. Pernyataan (1) dan pernyataan (2) tidak cukup untuk menjawab pertanyaan.

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

02

:

06

:

03

:

25

Klaim

Iklan

O. Rahmawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pernyataan (1) Pernyataan (1) tidak cukup. Ia tidak mengatakan apapun tentang banyaknya makanan utama. Singkirkan A dan D. Pernyataan (2) Pernyataan (2) tidak cukup. Kita tahu bahwa hasil kali banyaknya makanan pembuka, banyaknya makanan urama dan pencuci adalah 80, namun itu tidak membantu kita menentukan banyaknya makanan utama. Singkirkan B. Pernyataan (1) dan (2) bersama pun tidak cukup. Dengan 4 pembuka dan 80 hasil kali semua makanan, kita tahu bahwa 4 80 ​ = 20 merupakan hasil kali dari banyaknya makanan urama dan pencuci mulut. Akan tetapi, kita masih tidak bisa menentukan banyaknya makanan utama.

  • Pernyataan (1)

Pernyataan (1) tidak cukup. Ia tidak mengatakan apapun tentang banyaknya makanan utama. Singkirkan A dan D.

  • Pernyataan (2)

Pernyataan (2) tidak cukup. Kita tahu bahwa hasil kali banyaknya makanan pembuka, banyaknya makanan urama dan pencuci adalah 80, namun itu tidak membantu kita menentukan banyaknya makanan utama.

Singkirkan B. Pernyataan (1) dan (2) bersama pun tidak cukup. Dengan 4 pembuka dan 80 hasil kali semua makanan, kita tahu bahwa  merupakan hasil kali dari banyaknya makanan urama dan pencuci mulut. Akan tetapi, kita masih tidak bisa menentukan banyaknya makanan utama. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

14

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam suatu kotak terdapat 3 bola putih dan 2 bolahitam. Jika dari kotak tersebut di ambil secaraacak 2 bola sekaligus, maka peluang bola yangterambil berwarna sama adalah ....

41

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia