Iklan

Pertanyaan

Sebuah talang air akan dibuat dari lembaran seng yang lebarnya 30 cm dengan melipat lebarnyamenjadi 3 bagian yang sama, seperti terlihat pada gambar. Jika θ menyatakan besar sudut ,dinding talang dengan bidang alasnya, maka berapa nilai agar volume airyang tertampung maksimal?

Sebuah talang air akan dibuat dari lembaran seng yang lebarnya dengan melipat lebarnya menjadi bagian yang sama, seperti terlihat pada gambar. Jika  menyatakan besar sudut ,dinding talang dengan bidang alasnya, maka berapa nilai theta agar volume air yang tertampung maksimal?

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

02

:

16

:

26

:

09

Klaim

Iklan

G. Albiah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Galuh Ciamis

Jawaban terverifikasi

Jawaban

agar volume air yang tertampung maksimal maka nilai adalah atau .

agar volume air yang tertampung maksimal maka nilai theta adalah 60 degree atau straight pi over 3.

Pembahasan

Sebuah talang air akan dibuat dari lembaran seng yang lebarnya dengan melipat lebarnya menjadi bagian yang sama. Maka Lipatan seng berbentuk trapesium. Untuk mencapai volume air maksimum, maka nilai stasioner dari luas trapesium harus sama dengan . Talang air digambarkan sebagai berikut. Maka, Cari Luas trapesium, bernilai maksimum jika , maka Kemudian cari nilai Jadi, agar volume air yang tertampung maksimal maka nilai adalah atau .

Sebuah talang air akan dibuat dari lembaran seng yang lebarnya 30 cm dengan melipat lebarnya menjadi 3 bagian yang sama. Maka 30 cm divided by 3 equals 10 cm

Lipatan seng berbentuk trapesium. Untuk mencapai volume air maksimum, maka nilai stasioner dari luas trapesium harus sama dengan 0.

Talang air digambarkan sebagai berikut.

Maka,

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row a equals cell b equals 10 sin x end cell row t equals cell 10 cos x end cell end table

Cari Luas trapesium,

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row L equals cell 1 half open parentheses p plus q close parentheses t end cell row blank equals cell 1 half left parenthesis 10 plus a plus b plus 10 right parenthesis t end cell row blank equals cell 1 half open parentheses 10 plus 10 sin x plus 10 sin x plus 10 close parentheses 10 cos x end cell row blank equals cell 1 half open parentheses 20 sin x plus 20 close parentheses 10 cos x end cell row blank equals cell 10 sin x cos x open parentheses 10 cos x close parentheses end cell row blank equals cell 100 sin x cos x plus 100 cos x end cell row blank equals cell 50 sin 2 x plus 100 cos x end cell end table

L spacebernilai maksimum jika L apostrophe left parenthesis x right parenthesis equals 0, maka

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell 50 open parentheses 2 co s 2 x close parentheses minus 100 sin x end cell equals 0 row cell 100 cos 2 x minus 100 sin x end cell equals 0 row cell 100 left parenthesis 1 minus 2 sin squared x right parenthesis minus 100 sin x end cell equals 0 row cell 100 minus 200 sin squared x minus 100 sin x end cell equals 0 row cell negative 200 sin squared x minus 100 sin x plus 100 end cell equals 0 row cell 2 sin squared x plus sin x minus 1 end cell equals 0 row cell left parenthesis 2 sin x minus 1 right parenthesis left parenthesis sin x plus 1 right parenthesis end cell equals 0 row cell 2 sin x minus 1 end cell equals 0 row cell 2 sin x end cell equals 1 row cell sin x end cell equals cell 1 half end cell row cell sin x plus 1 end cell equals 0 row cell sin x end cell equals cell negative 1 end cell row x equals 30 end table

Kemudian cari nilai theta

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row theta equals cell 90 minus x end cell row blank equals cell 90 minus 30 end cell row blank equals 60 end table


Jadi, agar volume air yang tertampung maksimal maka nilai theta adalah 60 degree atau straight pi over 3.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

123

Rio Gallardo

Pembahasan lengkap banget

Firda Fahrinal Azmia

Mudah dimengerti

Intan Lestari siregar

Ini yang aku cari!

Sinta Agustina Wulandari

Ini yang aku cari! Bantu banget Makasih ❤️

I Kadek Fredly Sukrata

Makasih ❤️ Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Diketahui fungsi f dinyatakan oleh f ( x ) = cos ( x − 1 5 ∘ ) untuk 0 ∘ ≤ x ≤ 36 0 ∘ .Tentukan titik maksimumnya!

11

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia