Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebuah pabrik tekstil memproduksi dua jenis tekstil yang besarnya adalah x dan y . Banyak tiap jenis tekstil itu dihasilkan oleh rumus y = 20 − 5 x 2 ​ . Berapakah besar nilai dan yang harus diproduksi agar diperoleh x = y .

Sebuah pabrik tekstil memproduksi dua jenis tekstil yang besarnya adalah  dan . Banyak tiap jenis tekstil itu dihasilkan oleh rumus .

  1. Berapakah besar nilai x dan y yang harus diproduksi agar diperoleh .

Iklan

A. Salim

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pelita Harapan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

agar , maka nilai atau yang harus diproduksi adalah 7,808.

agar x equals y, maka nilai x atau y yang harus diproduksi adalah 7,808.

Iklan

Pembahasan

Produksi tekstil di pabrik tersebut dirumuskan . Agar diperoleh , maka: Kita gunakan rumus ABC untuk mencari nilai . Maka: atau Jadi agar , maka nilai atau yang harus diproduksi adalah 7,808.

Produksi tekstil di pabrik tersebut dirumuskan y equals 20 minus x squared over 5. Agar diperoleh x equals y, maka:


table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row x equals cell 20 minus x squared over 5 end cell row cell 5 x end cell equals cell 100 minus x squared end cell row cell x squared plus 5 x minus 100 end cell equals 0 end table


Kita gunakan rumus ABC untuk mencari nilai x.


table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row x equals cell fraction numerator negative b plus-or-minus square root of b squared minus 4 a c end root over denominator 2 a end fraction end cell row blank equals cell fraction numerator negative 5 plus-or-minus square root of 5 squared minus 4 times 1 times negative 100 end root over denominator 2 times 1 end fraction end cell row blank equals cell fraction numerator negative 5 plus-or-minus square root of 25 plus 400 end root over denominator 2 end fraction end cell row blank equals cell fraction numerator negative 5 plus-or-minus square root of 425 over denominator 2 end fraction end cell end table


Maka:


x subscript 1 equals fraction numerator negative 5 plus square root of 425 over denominator 2 end fraction approximately equal to 7 comma 808

atau

x subscript 2 equals fraction numerator negative 5 minus square root of 425 over denominator 2 end fraction approximately equal to negative 12 comma 808 left parenthesis Tidak space memenuhi space karena space bilangan space negatif right parenthesis


Jadi agar x equals y, maka nilai x atau y yang harus diproduksi adalah 7,808.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah peluru ditembakkan vertikal ke atas hingga lintasannya membentuk suatu parabola. Tinggi lintasan perluru setelah t detik ditentukan oleh rumus h ( t ) = 30 t − 6 t 2 . Setelah berapa deti...

53

3.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia