Pertanyaan

Sebuah mainan yoyo terbuat dari dua buah cakram identik yang dihubungkan dengan sumbu silinder pejal berjari-jari R 0 dengan massa total yoyoadalah M . Cakram memiliki massa M c dan momen inersia I c . Silinder mempunyai massa M s dan momen inersia I s . Tali sepanjang l dililitkan pada yoyo. Massa tali ringan dan tidak ada gesekan antara tali dengan dinding kedua cakram yoyo. Jika momen inersia total dan massa total yoyo diperbesar menjadi dua kali dari sebelumnya, maka besarnya percepatan yoyo saat menggelinding ke bawah adalah .... (SBMPTN 2016/SAINTEK/237/18)

Sebuah mainan yoyo terbuat dari dua buah cakram identik yang dihubungkan dengan sumbu silinder pejal berjari-jari R0 dengan massa total yoyo adalah M. Cakram memiliki massa Mc dan momen inersia Ic. Silinder mempunyai massa Ms dan momen inersia Is. Tali sepanjang  dililitkan pada yoyo. Massa tali ringan dan tidak ada gesekan antara tali dengan dinding kedua cakram yoyo. Jika momen inersia total dan massa total yoyo diperbesar menjadi dua kali dari sebelumnya, maka besarnya percepatan yoyo saat menggelinding ke bawah adalah ....

(SBMPTN 2016/SAINTEK/237/18) space

  1. dua kali percepatan awalspacespace

  2. setengah dari percepatan awalspace

  3. sama seperti percepatan awalspace

  4. empat kali dari percepatan awalspace

  5. seperempat kali dari percepatan awalspace

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

02

:

22

:

48

:

57

Klaim

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

Jawabannya adalah C.

Jawabannya adalah C.space

Pembahasan

Diketahui : jari-jari = R 0 massa total yoyo = M massa cakram = M c momen inersiacakram= I c massa silinder = M s dan momen inersiasilinder = I s panjang tali = l Ditanyakan : Jika momen inersia total dan massa total yoyo diperbesar menjadi dua kali dari sebelumnya, maka besarnya percepatan yoyo saat menggelinding ke bawah adalah ... ? Penyelesaian : Persamaan Hubungan Momen Gaya dan Momen inersia adalah sebagai berikut τ F r ​ = = ​ I α I α ​ dimana τ adalah momen gaya, I adalah momen Inersia, α adalah percepatan sudut, F adalah gaya dan r adalah lengan gaya. Massa sebelum diperbesar τ 1 ​ = FR = M g R 0 ​ I 1 ​ = I c ​ + I s ​ sehingga percepatannya adalah α 1 ​ = I 1 ​ τ 1 ​ ​ = I c ​ + I s ​ M g R 0 ​ ​ Massa dan Momen Inersia diperbesar dua kali τ 2 ​ = FR = 2 M g R 0 ​ I 2 ​ = 2 ( I c ​ + I s ​ ) sehingga percepatannya adalah α 2 ​ = I 1 ​ τ 1 ​ ​ = 2 ( I c ​ + I s ​ ) 2 m g R 0 ​ ​ = ( I c ​ + I s ​ ) M g R 0 ​ ​ Maka dapat disimpulkan bahwa α 1 ​ = α 2 ​ Oleh karena itu, Jawabannya adalah C.

Diketahui : 

jari-jari = R0

massa total yoyo = M

massa cakram =  Mc 

momen inersia cakram = Ic

massa silinder =  Ms dan

momen inersia silinder =  Is

panjang tali =  

Ditanyakan :  Jika momen inersia total dan massa total yoyo diperbesar menjadi dua kali dari sebelumnya, maka besarnya percepatan yoyo saat menggelinding ke bawah adalah ... ?

Penyelesaian :

Persamaan Hubungan Momen Gaya dan Momen inersia adalah sebagai berikut

dimana  adalah momen gaya, I adalah momen Inersia,  adalah percepatan sudut, F adalah gaya dan r adalah lengan gaya. 

Massa sebelum diperbesar

sehingga percepatannya adalah 

Massa dan Momen Inersia diperbesar dua kali

sehingga percepatannya adalah 

Maka dapat disimpulkan bahwa 
 

Oleh karena itu, Jawabannya adalah C.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Rahvi Julindra

Pembahasan lengkap banget. Ini yang aku cari!

Ryan Adi Taufiqurrahman

Pembahasan tidak menjawab soal

Pertanyaan serupa

Sebuah yoyo (dianggap silinder pejal) bermassa M dan berjari-jari R ,berputar di udara dengan kelajuan sudut tetap ω 0 ​ terhadap pusatsumbunya. Pelan-pelan kemudian yoyo disentuhkan ke tanah sehingga...

9

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia