Iklan

Pertanyaan

Sebuah yoyo (dianggap silinder pejal) bermassa M dan berjari-jari R ,berputar di udara dengan kelajuan sudut tetap ω 0 ​ terhadap pusatsumbunya. Pelan-pelan kemudian yoyo disentuhkan ke tanah sehinggayoyo berputar sambil tergelincir namun dengan posisi tetap, dan akhimyaberhenti dalam waktu t terhitung mulai saat bersentuhan dengan tenah.Besarnya torsi yang diakibatkan gaya gesek rerata sehingga yoyo berhentiberputar adalah .... (UM UNDIP2013)

Sebuah yoyo (dianggap silinder pejal) bermassa  M  dan berjari-jari  R, berputar di udara dengan kelajuan sudut tetap  terhadap pusat sumbunya. Pelan-pelan kemudian yoyo disentuhkan ke tanah sehingga yoyo berputar sambil tergelincir namun dengan posisi tetap, dan akhimya berhenti dalam waktu  t  terhitung mulai saat bersentuhan dengan tenah. Besarnya torsi yang diakibatkan gaya gesek rerata sehingga yoyo berhenti berputar adalah .... space space

(UM UNDIP 2013)

  1.  space

  2.  space

  3.  space

  4.  space

  5.  space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

26

:

29

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C.

jawaban yang benar adalah C. space space

Pembahasan

Diketahui: Yoyo berbentuk silinder pejal I = 2 1 ​ M R 2 ω a w a l ​ = ω 0 ​ t b er h e n t i ​ = t ω akhi r ​ = 0 ( berhenti ) Ditanya: τ = ... ? Penyelesaian: Ketika yoyo disentuhkan ke tanah, maka perlambatan sudut yang dialami yoyo memenuhi persamaan berikut ini. ω akhi r ​ = ω a w a l ​ − α × t 0 = ω 0 ​ − α × t α = t ω 0 ​ ​ . Maka torsi yang bekerja untuk memperlambat gerakan yoyo tersebut adalah: τ = I × α τ = 2 1 ​ M R 2 × t ω 0 ​ ​ . Dengan demikian, besarnya torsi yang diakibatkan gaya gesek rerata sehingga yoyo berhentiberputar adalah 2 1 ​ M R 2 t ω 0 ​ ​ . Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C.

Diketahui:

 

Ditanya: 

Penyelesaian:

Ketika yoyo disentuhkan ke tanah, maka perlambatan sudut yang dialami yoyo memenuhi persamaan berikut ini.

Maka torsi yang bekerja untuk memperlambat gerakan yoyo tersebut adalah:

Dengan demikian, besarnya torsi yang diakibatkan gaya gesek rerata sehingga yoyo berhenti berputar adalah  .

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C. space space

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!