Iklan

Pertanyaan

Sebuah benda berbentuk bola pejal bergerak digelindingkan tanpa tergelincir di atas bidang miring kasar yang mempunyai sudut kemiringan α . Benda mendaki bidang miring tersebut dengan kecepatan awal 12 m/s, Jika nilai cos α = 0 , 8 dan percepatan gravitasi 10 m / s 2 , panjang lintasan bidang miring yang diterripuh benda sebelum berhenti adalah. . .

Sebuah benda berbentuk bola pejal bergerak digelindingkan tanpa tergelincir di atas bidang miring kasar yang mempunyai sudut kemiringan . Benda mendaki bidang miring tersebut dengan kecepatan awal 12 m/s, Jika nilai  dan percepatan gravitasi , panjang lintasan bidang miring yang diterripuh benda sebelum berhenti adalah . . .

  1. 8,0 m 

  2. 8,5 m 

  3. 10,0 m 

  4. 11 m 

  5. 12 m 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

13

:

42

:

06

Klaim

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Bola tidak tergelincir sehingga selalu terpenuhi hubungan dengan kelajuan pusat massa bola, jari-jari bola dan kelajuan angular bola. Nilai maka .Energi mekanik awal bola adalah energi kinetik translasi dan rotasinya dan energi mekanik akhirnya adalah energi potensialnya. Jika panjang lintasan bidang miring adalah maka ketinggian yang ditempuh bola adalah .Kekekalan energi mekaniknya panjang lintasan bidang miring yang ditempuh bola adalah sebesar 16,8m tidak terdapat pada pilihan jawaban

Bola tidak tergelincir sehingga selalu terpenuhi hubungan begin mathsize 14px style v equals r omega end style dengan undefined kelajuan pusat massa bola, begin mathsize 14px style r end stylejari-jari bola dan begin mathsize 14px style omega end style kelajuan angular bola. Nilai begin mathsize 14px style cos alpha equals 0 comma 8 end style maka begin mathsize 14px style sin alpha equals 0 comma 6 end style. Energi mekanik awal bola adalah energi kinetik translasi dan rotasinya dan energi mekanik akhirnya adalah energi potensialnya. Jika panjang lintasan bidang miring adalah undefined maka ketinggian yang ditempuh bola adalah begin mathsize 14px style h equals s sin alpha end style. Kekekalan energi mekaniknya

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell E K subscript text trans end text end subscript plus E K subscript text rot end text end subscript end cell equals cell E P end cell row cell 1 half m v squared plus 1 half open parentheses 2 over 5 m r squared close parentheses open parentheses v over r close parentheses squared end cell equals cell m g s sin alpha end cell row cell 7 over 10 v squared end cell equals cell g s sin alpha end cell row s equals cell fraction numerator 7 v squared over denominator 10 g sin alpha end fraction end cell row s equals cell fraction numerator 7 open parentheses 12 space   text m/s end text close parentheses squared over denominator 10 open parentheses 10 space   text m/s end text squared close parentheses open parentheses 0 comma 6 close parentheses end fraction end cell row s equals cell 16 comma 8   space text m end text end cell end table end style 

panjang lintasan bidang miring yang ditempuh bola adalah sebesar 16,8 m tidak terdapat pada pilihan jawaban

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah silinder pejal yang mula-mula diam bergerak menggelinding dari puncak sebuah bidang miring. Saat berada di dasar bidang miring, kelajuannya 4 m/s. Tentukanlah ketinggian bidang miring tersebut!

6

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia