Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar tabung dan belahan bola berikut ini. Panjang diameter tabung 14 cm dan tinggi tabung 20 cm . Dengan nilai π = 7 22 ​ , luas seluruh permukaan bangun ruang tersebut adalah ....

Perhatikan gambar tabung dan belahan bola berikut ini. Panjang diameter tabung  dan tinggi tabung . Dengan nilai , luas seluruh permukaan bangun ruang tersebut adalah ....


  1.  

  2.  

  3.  

  4.  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

20

:

11

:

09

Iklan

D. Rajib

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Malang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah B.

jawaban yang benar adalah B.

Pembahasan

Bangun tersebut merupakan gabungan tabung tanpa tutup dan belahanbola. Ingat rumus luas permukaan tabung tanpa tutup yaitu: L tabung tanpa tutup ​ = 2 ⋅ π ⋅ r ⋅ t + π ⋅ r 2 dengan: r : jari-jari tabung t : tinggi tabung dan luas permukaan belahan bola yaitu: L 2 1 ​ bola ​ = 2 ⋅ π ⋅ r 2 dengan: r : jari-jari bola Diketahuipanjang diameter tabung 14 cm , maka jari-jarinya didapatkan: r ​ = = = ​ 2 1 ​ × diameter 2 1 ​ × 14 7 cm ​ Luaspermukaan bangun ruang tabung tanpa tutup ditambahkan dengan belahan bola dengan r tabung ​ = r bola ​ = 7 cm dan tinggi tabung 20 cm didapatkan: L total ​ ​ = = = = = = = ​ L tabung tanpa tutup ​ + L 2 1 ​ bola ​ ( 2 ⋅ π ⋅ r ⋅ t + π ⋅ r 2 ) + ( 2 ⋅ π ⋅ r 2 ) ( 2 ⋅ 7 22 ​ ⋅ 7 ⋅ 20 + 7 22 ​ ⋅ 7 2 ) + ( 2 ⋅ 7 22 ​ ⋅ 7 2 ) ( 2 ⋅ 7 ​ 22 ​ ⋅ 7 ​ ⋅ 20 + 7 ​ 22 ​ ⋅ 7 ​ ⋅ 7 ) + ( 2 ⋅ 7 ​ 22 ​ ⋅ 7 ​ ⋅ 7 ) ( 880 + 154 ) + ( 308 ) ( 1.134 ) + ( 308 ) 1.342 ​ Dengan demikian,luas seluruh permukaan bangun ruang tersebut adalah 1.342 cm 2 . Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.

Bangun tersebut merupakan gabungan tabung tanpa tutup dan belahan bola. 

Ingat rumus luas permukaan tabung tanpa tutup yaitu:

  

dengan:

: jari-jari tabung

: tinggi tabung

dan luas permukaan belahan bola yaitu:

   

dengan:

: jari-jari bola

Diketahui panjang diameter tabung , maka jari-jarinya didapatkan:

  

Luas permukaan bangun ruang tabung tanpa tutup ditambahkan dengan belahan bola dengan  dan  tinggi tabung  didapatkan:

   

Dengan demikian, luas seluruh permukaan bangun ruang tersebut adalah .

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

25

nayla tulkhaira

Kk bukannya 880 + 154 sama dengan 1034 tapi kakak nya buat 1134 maaf ya kk bukan apa apa cuman nanya

7D Briant Andara Subandi

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!