Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pak budi memiliki toko kelontong yang menjual campuran beras A , beras B dan beras C yang dijual dengan klasifikasi berikut: Campuran 3 kg beras A , 2 kg beras B , dan 2 kg beras C dijual seharga Rp 19.700 , 00 . Campuran 2 kg beras A , 1 kg beras B , dan 2 kg beras C dijual Rp 14.000 , 00 . Sedangkan campuran 2 kg beras A , 3 kg beras B , dan 1 kg beras C dijual seharga Rp 17.200 , 00 . a. Buatlah model matematika dari permasalahan tersebut! b. Hitunglah harga tiap kg beras A , B , dan C .

Pak budi memiliki toko kelontong yang menjual campuran beras , beras dan beras yang dijual dengan klasifikasi berikut:

Campuran beras , beras , dan beras dijual seharga . Campuran beras , beras , dan beras dijual . Sedangkan campuran beras , beras , dan beras dijual seharga .

a. Buatlah model matematika dari permasalahan tersebut!

b. Hitunglah harga tiap beras , , dan .

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

harga tiap kg beras A , B , dan C berturut-turut adalah Rp 2.700 , 00 , Rp 3.000 , 00 dan Rp 2.800 , 00 .

  harga tiap  beras , , dan  berturut-turut adalah  dan .

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Misal: harga beras A : x harga beras B : y hargaberas C : z Dengan demikian model matematikanya adalah: ⎩ ⎨ ⎧ ​ 3 x + 2 y + 2 z = 19.700 2 x + y + 2 z = 14.000 2 x + 3 y + z = 17.200 ​ Misal: 3 x + 2 y + 2 z = 19.700 ... (persamaan 1) 2 x + y + 2 z = 14.000 ... (persamaan 2) 2 x + 3 y + z = 17.200 ... (persamaan 3) Eliminasi z : Dari persamaan 1 dan 2 diperoleh: 3 x + 2 y + 2 z = 19.700 2 x + y + 2 z = 14.000 ​ ​ − ​ x + y = 5.700 ... ( persamaan 4 ) Dari persamaan 2 dan 3 diperoleh: 2 x + y + 2 z = 14.000 2 x + 3 y + z = 17.200 ​ ∣ ∣ ​ × 1 × 2 ​ ∣ ∣ ​ 2 x + y + 2 z = 14.000 4 x + 6 y + 2 z = 34.400 − ​ ​ − 2 x − 5 y = − 20.400 ... ( persamaan 5 ) Eliminasi x : Dari persamaan 4 dan 5 diperoleh: x + y = 5.700 − 2 x − 5 y = − 20.400 ​ ∣ ∣ ​ × 2 × 1 ​ ∣ ∣ ​ 2 x + 2 y = 11.400 − 2 x − 5 y = − 20.400 ​ ​ + ​ − 3 y = − 9.000 y = − 3 − 9.000 ​ y = 3.000 SUbstitusikan y = 3.000 ke persamaan 4, diperoleh: x + y x + 3.000 x x ​ = = = = ​ 5.700 5.700 5.700 − 3.000 2.700 ​ Substitusikan y = 3.000 dan x = 2.700 ke persamaan 2, diperoleh: 2 x + y + 2 z 2 ( 2.700 ) + 3.000 + 2 z 5.400 + 3.000 + 2 z 8.400 + 2 z 2 z 2 z z z ​ = = = = = = = = ​ 14.000 14.000 14.000 14.000 14.000 − 8.400 5.600 2 5.600 ​ 2.800 ​ Dengan demikian harga tiap kg beras A , B , dan C berturut-turut adalah Rp 2.700 , 00 , Rp 3.000 , 00 dan Rp 2.800 , 00 .

Misal:

  • harga beras
  • harga beras 
  • harga beras

Dengan demikian model matematikanya adalah:

Misal:

  •  ... (persamaan 1)
  •  ... (persamaan 2)
  •  ... (persamaan 3)

Eliminasi  :

Dari persamaan 1 dan 2 diperoleh:

Dari persamaan 2 dan 3 diperoleh:

Eliminasi :

Dari persamaan 4 dan 5 diperoleh:

SUbstitusikan  ke persamaan 4, diperoleh:

Substitusikan  dan  ke persamaan 2, diperoleh:

Dengan demikian  harga tiap  beras , , dan  berturut-turut adalah  dan .

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

109

Muhammad Haris Habibi Al Zamzami

Pembahasan lengkap banget

Alita Archadia Myiesha

Pembahasan lengkap banget

Alya Shafi Khairunnisa

Ini yang aku cari! Mudah dimengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jika penyelesaian sistem persamaan linier 3 x − 2 y + 2 z = 3 5 x + y − 2 z = 7 x − 3 y + 3 z = 1 ​ ⎭ ⎬ ⎫ ​ adalah { x 1 ​ , y 1 ​ , z 1 ​ } , maka nilai x 1 ​ + y 1 ​ + z 1 ​ = ...

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia