Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada bulan pertama Soni mampu memproduksi Resistor 120 buah, pada bulan kedua 135 buah dan pada bulan ketiga 150 buah. Penambahan produksi per bulan selalu tetap. Jumlah produksi Resistor dalam satu tahun adalah ....

Pada bulan pertama Soni mampu memproduksi Resistor  buah, pada bulan kedua  buah dan pada bulan ketiga  buah. Penambahan produksi per bulan selalu tetap. Jumlah produksi Resistor dalam satu tahun adalah ....

  1. 4320 buah

  2. 3240 buah

  3. 3420 buah

  4. 2340 buah

  5. 2430 buah

Iklan

I. Kumaralalita

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Iklan

Pembahasan

Rumus umum deret aritmetika : . Apabila diurutkan, jumlahproduksi Resistor Soni membentuk deret aritmatika dengan produksi pertama (suku pertama) adalah buah. Penambahan setiap bulannya adalah beda dari barisan tersebut, yaitu buah. Dalam satu tahun ada bulan, maka . Jika penambahan produksi per bulan selalu tetap, maka setelah satu tahun, jumlah produksi Resistor ada Dengan demikian, jumlah produksi Resistor dalam satu tahun adalah buah. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Rumus umum deret aritmetika : S subscript n equals n over 2 left parenthesis 2 a plus left parenthesis n minus 1 right parenthesis b right parenthesis.

Apabila diurutkan, jumlah produksi Resistor Soni membentuk deret aritmatika dengan produksi pertama (suku pertama) adalah U subscript 1 equals a equals 120 buah.

Penambahan setiap bulannya adalah beda dari barisan tersebut, yaitu b equals U subscript 2 minus U subscript 1 equals 135 minus 120 equals 15 buah.

Dalam satu tahun ada 12 bulan, maka n equals 12. Jika penambahan produksi per bulan selalu tetap, maka setelah satu tahun, jumlah produksi Resistor ada

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell S subscript 12 end cell equals cell 12 over 2 left parenthesis 2 a plus left parenthesis 12 minus 1 right parenthesis b right parenthesis end cell row blank equals cell 6 left parenthesis left parenthesis 2 times 120 right parenthesis plus left parenthesis 11 times 15 right parenthesis right parenthesis end cell row blank equals cell 6 left parenthesis 240 plus 165 right parenthesis end cell row blank equals cell 6 left parenthesis 405 right parenthesis end cell row blank equals cell 2.430 end cell end table  

Dengan demikian, jumlah produksi Resistor dalam satu tahun adalah 2430 buah.

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

37

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Renal memiliki sebidang lahan berbentuk trapesium yang akan ditanami pohon jati. Pada lahan tersebut telah dibuat pematang-pematang dengan jarak tertentu agar pohon jati tumbuh dengan baik. Pematang p...

68

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia