Iklan
Pertanyaan
Renal memiliki sebidang lahan berbentuk trapesium yang akan ditanami pohon jati. Pada lahan tersebut telah dibuat pematang-pematang dengan jarak tertentu agar pohon jati tumbuh dengan baik. Pematang paling atas disebut Pematang 1, Pematang 2, dan seterusnya. Pematang 1 dapat ditanami 30 pohon jati. Pematang kedua dapat ditanami 35 pohon jati. Pematang lainnya selalu bertambah dengan pola yang sama. Lahan Renal dapat memuat 7 pematang. Berdasarkan data tersebut, manakah pernyataan yang benar.
Banyak pohon jati di setiap pematang membentuk barisan aritmetika dengan beda 4
Banyak pohon jati di setiap pematang membentuk barisan geometri dengan rasio 5
Banyak pohon jati di pematang ke-4 adalah 40
Banyak pohon jati di pematang ke-5 adalah 80
Jumlah pohon jati di lahan itu 310
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
02
:
16
:
10
:
18
Iklan
N. Puspita
Master Teacher
4
3.0 (2 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia