Iklan

Iklan

Pertanyaan

Nilai ulangan Matematika 200 siswa berdistribusi normaldengan rata-rata 75 dan simpangan baku 25. Siswa yang memperoleh nilai kurang dari 60 harus remidi. Siswa yang remidi sebanyak ....

Nilai ulangan Matematika 200 siswa berdistribusi normal dengan rata-rata 75 dan simpangan baku 25. Siswa yang memperoleh nilai kurang dari 60 harus remidi. Siswa yang remidi sebanyak ....

  1. 50 orang

  2. 55 orang

  3. 56 orang

  4. 58 orang

  5. 59 orang

Iklan

D. Kamilia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Ingat kembali rumus probabilitas distribusi normal. P ( X < x 1 ​ ) ​ = ​ P ( Z < σ x 1 ​ − μ ​ ) ​ Misalkan X mewakili nilai ulangan matematika. Diketahui: Rata-rata nilai matematika adalah 75 sehingga . Simpangan baku nilai matematika adalah 25 sehingga . Data nilai ulangan matematika berdistribusi normal sehingga . Peluang remidi atau nilai ulangan matematika kurang dari 60 sama dengan , diperoleh P ( X < 60 ) ​ = = = = ​ P ( Z < σ 60 − μ ​ ) P ( Z < 25 60 − 75 ​ ) P ( Z < − 0 , 6 ) ( lihat nilai pada tabel distribusi Z ) 0 , 2743 ​ Karena jumlah siswa adalah 200, maka banyaknya siswa yang remidi adalah siswa. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah B.

Ingat kembali rumus probabilitas distribusi normal.

Misalkan X mewakili nilai ulangan matematika.

Diketahui:

Rata-rata nilai matematika adalah 75 sehingga begin mathsize 14px style mu equals 75 end style.

Simpangan baku nilai matematika adalah 25 sehingga begin mathsize 14px style sigma equals 25 end style.

Data nilai ulangan matematika berdistribusi normal sehingga begin mathsize 14px style X tilde N space open parentheses 75 comma space 25 close parentheses end style.

Peluang remidi atau nilai ulangan matematika kurang dari 60 sama dengan begin mathsize 14px style P open parentheses X less than 60 close parentheses end style, diperoleh 

 

Karena jumlah siswa adalah 200, maka banyaknya siswa yang remidi adalah begin mathsize 14px style 0 comma 2743 cross times 200 equals 54 comma 86 almost equal to 55 end style siswa.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

251

Rossa Lina

Pembahasan lengkap banget

Laura Petcilia

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Suatu jenis aki mobil rata-rata berumur 3 tahun dengan sirnpangan baku 0 , 5 tahun. Jika dianggap umur aki berdistribusi normal, maka peluang suatu aki berumur kurang dari 2 , 3 tahun adalah ....

483

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia