Iklan

Pertanyaan

Hasil uji beberapa bahan makanan adalah sebagai berikut. Bahan makanan berprotein yang mengandung cincin benzena dan mengandung belerang adalah nomor ......

Hasil uji beberapa bahan makanan adalah sebagai berikut.

Bahan makanan berprotein yang mengandung cincin benzena dan mengandung belerang adalah nomor ......

  1. 1 dan 2

  2. 1 dan 3

  3. 2 dan 4

  4. 2 dan 5

  5. 4 dan 5

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

19

:

46

Klaim

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D.

Pembahasan

Reaksi identifikasi protein: Uji Biuret. Larutan biuret digunakan untuk mengetahui adanya ikatan peptida pada suatu senyawa. Dengan uji biuret akan terbentuk warna ungu bila dalam senyawa terdapat ikatan peptida. Ujl Xantoproteat. Uji ini digunakan untuk mengetahui adanya inti benzena dalam molekul protein yang akan berwarnajingga jika dipanaskan dengan larutan HNO 3 ​ pekat. Timbal (II) Asetat. Uji ini digunakan untuk mengetahui adanya belerang pada protein yang akan memberikan hasil warna hitam (cokelat kehitaman). Dengan demikian, bahan makanan berprotein yang mengandung cincin benzena dan mengandung belerang adalah nomor 2 dan 5 karena menunjukkan hasil positif pada ketiga uji tersebut. Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Reaksi identifikasi protein:

  1. Uji Biuret. Larutan biuret digunakan untuk mengetahui adanya ikatan peptida pada suatu senyawa. Dengan uji biuret akan terbentuk warna ungu bila dalam senyawa terdapat ikatan peptida.
  2. Ujl Xantoproteat. Uji ini digunakan untuk mengetahui adanya inti benzena dalam molekul protein yang akan berwarna jingga jika dipanaskan dengan larutan pekat.
  3. Timbal (II) Asetat. Uji ini digunakan untuk mengetahui adanya belerang pada protein yang akan memberikan hasil warna hitam (cokelat kehitaman).

Dengan demikian, bahan makanan berprotein yang mengandung cincin benzena dan mengandung belerang adalah nomor 2 dan 5 karena menunjukkan hasil positif pada ketiga uji tersebut.

Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

48

yusnia Chandra kusuma

Makasih ❤️

Mohammad Tsalits Fahmi Yohansyah

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Makasih ❤️ Bantu banget Ini yang aku cari!

Inge Ilona B.V

Pembahasan lengkap banget

Aldi Rizky Orlando L.

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Disajikan hasiluji beberapa bahan makanan sebagai berikut. Berdasarkan data tersebut, bahan makanan yang mengandung ikatan peptida dan belerang adalah ....

11

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia