Ingat!
Bentuk umum fungsi kuadrat
f(x)=ax2+bx+c
Langkah-langkah menggambar grafik fungsi kuadrat:
- Tentukan titik potong dengan sumbu x (nilai y atau f(x) sama dengan 0).
- Tentukan titik potong dengan sumbu y (nilai x=0).
- Menentukan sumbu simetri xp=−2ab.
- Menentukan titik puncak dengan titik koordinat. Cara menenetukan koordinay titik puncak juga dapat dilakukan denga cara menggunakan xp pada langkah ke−3 kemudian substitusi xp pada persamaan y untuk mendapatkan yp.
Diketahui fungsi kuadrat dari f(x)=x2+3x+2.
- Akan ditentukan titik potong fungsi kuadrat dengan sumbu x (nilai y atau f(x) sama dengan 0).
f(x)x2+3x+2(x+2)(x+1)===000
diperoleh pembuat nol fungsi tersebut adalah x=−2 atau x=−1. Sehingga diperoleh titik-titik (−2,0) dan (−1,0).
- Akan ditentukan titik potong dengan sumbu y (nilai x=0).
f(0)===(0)2+3(0)+20+0+22
Sehingga diperoleh titik (0,2).
- Akan ditentukan sumbu simetri xp=−2ab.
xp===−2ab−2(1)3−23
- Akan ditentukan titik puncak dengan titik koordinat.
yp=====(xp)2+3(xp)+2(−23)2+3(−23)+2(49)−(29)+249−418+48−41
Sehingga koordinat titik puncaknya adalah (−23,−41).
Berikut gambar fungsi kuadrat dari f(x)=x2+3x+2.