Ingat bahwa kekonvergenan deret dapat dilihat dari rasionya. Apabila −1<r<1 maka deret geometri takhingganya konvergen dan apabila r≤−1 atau r≥1 maka deret geometri takhingganya akan divergen.
Akan dicari rasio dari deret tersebut diantara r≤−1 atau r≥1. Berikut akan diperiksa masing-masing deret pada pilihan jawaban:
Pilihan A, yaitu 1+0,1+0,01+0,001+… merupakan deret geometri takhingga dengan rasio:
r=10,1=0,1
Hal ini berarti −1<r<1 maka deret geometri takhingga ini konvergen.
Pilihan B, yaitu 1+21+41+81+ … merupakan deret geometri takhingga dengan rasio:
r=121=21
Hal ini berarti −1<r<1 maka deret geometri takhingga ini konvergen.
Pilihan C, yaitu 1+3+9+27+ … merupakan deret geometri takhingga dengan rasio:
r=13=3
Hal ini berarti r≥1, maka deret geometri takhingga ini akan divergen.
Pilihan D, yaitu n=1∑∞21−n apabila diuraikan akan membentuk deret geometri 1+21+41+81+... merupakan deret pada pilihan B. Hal ini berarti deret geometri tersebut konvergen.
Pilihan E, yaitu n=1∑∞3⋅41−2n apabila diuraikan akan membentuk deret geometri 43+433+453+473+... merupakan deret dengan rasio:
43433=421
Hal ini berarti −1<r<1 maka deret geometri takhingga ini konvergen.
Dengan demikian, yang bukan deret konvergen adalah 1+3+9+27+ ….
Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah C.