Iklan

Iklan

Pertanyaan

Dengan persediaan kain polos 20 m dan kain bergaris 10 m, seorang penjahit akan membuat 2 model pakaian tadi, model I memerlukan 1 m kain polos dan 1,5 m kain bergaris. Model II memerlukan 2 m kain polos dan 0,5 m kain bergaris. Bila pakaian tersebut dijual, setiap model I memperoleh untung Rp 15.000 dan model Iimemperoleh untung Rp 10.000. Laba maksimum yang diperoleh adalah sebanyak ... .

Dengan persediaan kain polos 20 m dan kain bergaris 10 m, seorang penjahit akan membuat 2 model pakaian tadi, model I memerlukan 1 m kain polos dan 1,5 m kain bergaris. Model II memerlukan 2 m kain polos dan 0,5 m kain bergaris. Bila pakaian tersebut dijual, setiap model I memperoleh untung Rp 15.000 dan model Iimemperoleh untung Rp 10.000. Laba maksimum yang diperoleh adalah sebanyak ... .

  1. Rp 100.000

  2. Rp 140.000

  3. Rp 160.000

  4. Rp 200.000

  5. Rp 300.000

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Model Kain polos Kain Bergaris Model I (x) 1 m 1,5 m Model II (y) 2 m 0,5 m Ketersediaan 20 m 10 “Dengan persediaan” , maka tanda yang digunakan adalah Persamaan jumlah kain polos untuk model I dan model II : model I + model II ketersediaan kain polos x + 2y 20 Persamaan jumlah kain bergaris untuk model I dan model II model I + model II ketersediaan kain bergaris Tentukan titik-titik dari persamaan garis dan gunakan titik uji untuk mengetahui daerah penyelesaian : Daerah himpunan penyelesaiannya adalah : Titik potong ditentukan sebagai berikut : Misalkan nilai x : Substitusi nilai x : Setelah memperoleh nilai y, hitung nilai x : Titik potong (4 , 8). Substitusi titik-titik pada daerah penyelesaian : Maka keuntungan maksimum yang diperoleh adalah Rp 140.000.

Model

Kain polos

Kain Bergaris

Model I (x)

1 m

1,5 m

Model II (y)

2 m

0,5 m

Ketersediaan

20 m

10

 

 

  • “Dengan persediaan”, maka tanda yang digunakan adalah less or equal than
  • Persamaan jumlah kain polos untuk model I dan model II :

model I + model IIless or equal than ketersediaan kain polos

x + 2y less or equal than 20

  • Persamaan jumlah kain bergaris untuk model I dan model II

model I + model IIless or equal than ketersediaan kain bergaris

Error converting from MathML to accessible text.

  • Tentukan titik-titik dari persamaan garis dan gunakan titik uji untuk mengetahui daerah penyelesaian :

straight x plus 2 straight y less or equal than 20  left parenthesis 0 space comma 10 right parenthesis space d a n space left parenthesis 20 space comma 0 right parenthesis    3 straight x plus straight y less or equal than 20  left parenthesis 0 space comma 20 right parenthesis space d a n space left parenthesis 10 divided by 3 space space comma 0 right parenthesis

  • Daerah himpunan penyelesaiannya adalah :

  • Titik potong ditentukan sebagai berikut :

Misalkan nilai x : straight x plus 2 straight y equals 20  straight x equals 20 minus 2 straight y

Substitusi nilai x :3 straight x plus straight y equals 20  3 open parentheses 20 minus 2 straight y close parentheses plus straight y equals 20  60 minus 6 straight y plus straight y equals 20  60 minus 20 equals 6 straight y minus straight y  40 equals 5 straight y  straight y equals 40 over 5 equals 8

Setelah memperoleh nilai y, hitung nilai x :

straight x plus 2 straight y equals 20  straight x plus 2 open parentheses 8 close parentheses equals 20  straight x equals 20 minus 16 equals 4

Titik potong (4 , 8).

  • Substitusi titik-titik pada daerah penyelesaian :Error converting from MathML to accessible text.
  • Maka keuntungan maksimum yang diperoleh adalah Rp 140.000.

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

122

Fatihun Naim

Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Wilda Iswa

Makasih ❤️

Maura Elva

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Zenzo Gaming

Ini yang aku cari!

Aulia Febby

Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Seorang pemilik toko sandal memiliki modal Rp4.000.000,00. Ia membeli setiap pasang sandal A Rp10.000,00 dan sandal B Rp8.000,00. Setiap pasang sandal A dan sandal B masing-masing memberi keuntungan R...

4

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia