Iklan

Pertanyaan

Bakteri yang sering digunakan dalam pembuatan nata de coco adalah ....

Bakteri yang sering digunakan dalam pembuatan nata de coco adalah .... 

  1. ....undefined 

  2. ....undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

46

:

32

Klaim

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

bakteri yang sering digunakan dalam pembuatan nata de coco adalah Acetocaber xylinum .

bakteri yang sering digunakan dalam pembuatan nata de coco adalah Acetocaber xylinum.space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Sebagian besar makanan yang kita konsumsi diproduksi menggunakan jasa suatu mikroorganisme. Melalui proses fermentasi, bahan makanan tertentu diubah menjadi makanan bentuk lain sehingga cita rasanya lebih enak dan menarik serta mengandung nilai gizi yang lebih tinggi. Contohnya, air kelapa digunakan sebagai bahan baku pembuatan sari kelapa ( nata de coco ). Pembuatan nata de coco memanfaatkanbakteri Acetobacter xylinum. Jika kondisi cocok, maka bakteri tersebut akan tumbuh pesat dan mengeluarkan enzim ke media yang mengubah gula menjadi serat. Jadi, bakteri yang sering digunakan dalam pembuatan nata de coco adalah Acetocaber xylinum .

Sebagian besar makanan yang kita konsumsi diproduksi menggunakan jasa suatu mikroorganisme. Melalui proses fermentasi, bahan makanan tertentu diubah menjadi makanan bentuk lain sehingga cita rasanya lebih enak dan menarik serta mengandung nilai gizi yang lebih tinggi. Contohnya, air kelapa digunakan sebagai bahan baku pembuatan sari kelapa (nata de coco). Pembuatan nata de coco memanfaatkan bakteri Acetobacter xylinum. Jika kondisi cocok, maka bakteri tersebut akan tumbuh pesat dan mengeluarkan enzim ke media yang mengubah gula menjadi serat.space space 

Jadi, bakteri yang sering digunakan dalam pembuatan nata de coco adalah Acetocaber xylinum.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

I Putu Wahyu dirgantara putra

Makasih ❤️

Shania Ismono Hayu

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu pemanfaatan bioteknologi dalam bidang pangan adalah penggunaan selulosa yang dihasilkan dengan cara memfermentasikan glukosa yang terkandung dalam air kelapa. Bakteri yang dapat digunakan u...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia