Diketahui f(x) akan memiliki sisa pembagian 20x + 44 jika dibagi oleh
. Perhatikan bahwa f(x) dapat ditulis seperti berikut
Untuk h(x) adalah hasil baginya.
Substitusi x = -1, didapat
Kemudian, Diketahui f(x) akan memiliki sisa pembagian 30 - 45x jika dibagi oleh
. Perhatikan bahwa f(x) dapat ditulis seperti berikut
Untuk p(x) adalah hasil baginya.
Substitusi x = 0 dan x = 2 , didapat
dan
Pada soal, diketahui f(x) dibagi oleh
. Maka f(x) dapat dituliskan sebagai berikut
Untuk q(x) adalah hasil baginya.
Substitusi x = 2 didapat
Dilakukan substitusi x = -1, sehingga didapat
Akan dicari nilai a dan b dengan metode substitusi. Perhatikan bahwa dari (ii) didapat
Substitusi ke (i), didapat
Jadi, didapat
Jadi, sisa pembagian yang diperoleh adalah
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.