Iklan

Iklan

Pertanyaan

Seorang anak berlalu menempuh jarak 80 m ke utara, kemudian berbelok ke timur 80 m dan ke selatan 20 m. Besar perpindahan yang dilakukan anak tersebut adalah...

Seorang anak berlalu menempuh jarak 80 m ke utara, kemudian berbelok ke timur 80 m dan ke selatan 20 m. Besar perpindahan yang dilakukan anak tersebut adalah...space

  1. 60 mspace

  2. 80 mspace

  3. 100 mspace

  4. 120 mspace

  5. 180 mspace

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawabanyang tepat adalah C.

pilihan jawaban yang tepat adalah C.space

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Ditanya: ∆r =⋯? Diketahui: s 1 =80 m ke utara s 2 =80 m ke timur s 3 =20 m ke selatan Jawab: Soal ini berhubungan dengan konsep perpindahan seuatu benda. Langkah pertama adalah menggambar lintasan yang dilalui oleh anak tersebut berdasarkan informasi jarak dan arah yang diberikan pada soal ini, yaitu: Selanjutnya menghitung panjang x dan y pada gambar di atas: x = 80 m y = 80 − 20 = 60 m Sehingga, besarnya perpindahan anak itu dari titik awal ke titik akhir adalah sebagai berikut: Perpindahan yang dilakukan anak tersebut adalah sejauh 100 m. Dengan demikian, pilihan jawabanyang tepat adalah C.

Ditanya:
∆r=⋯?
Diketahui:
s1=80 m ke utara
s2=80 m ke timur
s3=20 m ke selatan

Jawab:

Soal ini berhubungan dengan konsep perpindahan seuatu benda. Langkah pertama adalah menggambar lintasan yang dilalui oleh anak tersebut berdasarkan informasi jarak dan arah yang diberikan pada soal ini, yaitu:

Selanjutnya menghitung panjang x dan y pada gambar di atas:

Sehingga, besarnya perpindahan anak itu dari titik awal ke titik akhir adalah sebagai berikut:

Error converting from MathML to accessible text. 

Perpindahan yang dilakukan anak tersebut adalah sejauh 100 m.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

25

bbawzly

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Shalma Akilla

Mudah dimengerti

Wulan Cahyana

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Dua buah mobil P dan Q bergerak dengankecepatanmasing-masing besarnya 40 m/s dan vm/s yang membentuk sudut 60°. Resultan selisih kedua vektoradalah 20 3 ​ , maka besar kecepatan v pada mobi...

5

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia