Iklan

Iklan

Pertanyaan

PT. Fira Electrik memproduksi bohlam lampu yang rata-rata dapat hidup/menyala selama 800 jam dengan simpangan baku 40 jam. Jika lamanya menyala bohlam tersebut berdistribusi normal, maka tentukan: b. Prosentase peluang lama bohlam lampu menyala kurang dari 750 jam atau lebih dari 900 jam.

PT. Fira Electrik memproduksi bohlam lampu yang rata-rata dapat hidup/menyala selama 800 jam dengan simpangan baku 40 jam. Jika lamanya menyala bohlam tersebut berdistribusi normal, maka tentukan:

b. Prosentase peluang lama bohlam lampu menyala kurang dari 750 jam atau lebih dari 900 jam.

Iklan

S. Nur

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

prosentasenya adalah .

prosentasenya adalah 0 comma 1118 cross times 100 percent sign equals 11 comma 18 percent sign.

Iklan

Pembahasan

Pertama tentukan nilai z, Dengan memperhatikan tabel z, maka Jadi, prosentasenya adalah .

Pertama tentukan nilai z,

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell straight z subscript 1 end cell equals cell fraction numerator straight x minus straight mu over denominator straight sigma end fraction end cell row blank equals cell fraction numerator 750 minus 800 over denominator 40 end fraction end cell row blank equals cell negative 1 comma 25 end cell row cell straight z subscript 2 end cell equals cell fraction numerator 900 minus 800 over denominator 40 end fraction end cell row blank equals cell 2 comma 5 end cell end table

Dengan memperhatikan tabel z, maka

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell straight P left parenthesis straight X end cell less than cell 750 space atau space straight x greater than 900 right parenthesis equals straight P left parenthesis straight z less than negative 1 comma 25 space atau space straight z greater than 2 comma 5 right parenthesis end cell row blank equals cell 0 comma 1056 plus 0 comma 0062 end cell row blank equals cell 0 comma 1118 end cell end table

Jadi, prosentasenya adalah 0 comma 1118 cross times 100 percent sign equals 11 comma 18 percent sign.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Estetika Nusantara Yutardo

Makasih ❤️ Mudah dimengerti

Ananta Shifa

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Luas daerah di bawah kurva normal baku yang diberi arsir adalah ....

11

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia