Iklan

Pertanyaan

Penggunaan konjungsi koordinatif terdapat pada kalimat ...

Penggunaan konjungsi koordinatif terdapat pada kalimat ...space space  

  1. Tempat pembuangan limbah di perusahaan tersebut tidak dikelola dengan baik sehingga mencemari lingkungan sekitarnya.space space  

  2. Beberapa pakar kesehatan mengatakan bahwa Covid-19 lebih berbahaya daripada virus flu burung.space space  

  3. Rahmat belajar dengan sangat giat agar cita-citanya masuk perguruan tinggi negeri dapat tercapai.space space  

  4. Para peserta lomba sudah menunggu di pintu masuk, sedangkan panitia masih mempersiapkan tempat yang akan digunakan.space space  

  5. Acara pentas seni kemarin tidak hanya menampilkan musisi papan atas, tetapi juga musisi pemula yang sudah memiliki banyak penggemar.space space  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

22

:

45

:

42

Klaim

Iklan

I. Awali

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space space  

Pembahasan

Konjungsi koordinatif adalah konjungsi yang menghubungkan dua unsur atau lebih yang setara . Dua unsur yang dihubungkan dengan konjungsi koordinatif sama pentingnya atau memiliki unsur penyusun kalimat yang sama. Contoh konjungsi koordinatif adalah dan, serta, atau, sedangkan, padahal, sementara, melainkan, kemudian, atau lalu . Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa penggunaan konjungsi koordinatif terdapat pada kalimat Para peserta lomba sudah menunggu di pintu masuk, sedangkan panitia masih mempersiapkan tempat yang akan digunakan. Pada kalimat tersebut terdapat konjungsi koordinatif sedangkan yang berfungsi untuk menyatakan hubungan pertentangan. Pilihan jawaban A, B, dan C tidak tepat karena sehingga, bahwa, dan agar bukan merupakan konjungsi koordinatif, melainkan konjungsi subordinatif. Pilihan jawaban E tidak tepat karena tidak hanya ...tetapi juga ... bukan merupakan konjungsi koordinatif, melainkan konjungsi korelatif. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Konjungsi koordinatif adalah konjungsi yang menghubungkan dua unsur atau lebih yang setara. Dua unsur yang dihubungkan dengan konjungsi koordinatif sama pentingnya atau memiliki unsur penyusun kalimat yang sama. Contoh konjungsi koordinatif adalah dan, serta, atau, sedangkan, padahal, sementara, melainkan, kemudian, atau lalu. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa penggunaan konjungsi koordinatif terdapat pada kalimat Para peserta lomba sudah menunggu di pintu masuk, sedangkan panitia masih mempersiapkan tempat yang akan digunakan. Pada kalimat tersebut terdapat konjungsi koordinatif sedangkan yang berfungsi untuk menyatakan hubungan pertentangan.

Pilihan jawaban A, B, dan C tidak tepat karena sehingga, bahwa, dan agar bukan merupakan konjungsi koordinatif, melainkan konjungsi subordinatif.

Pilihan jawaban E tidak tepat karena tidak hanya ... tetapi juga ... bukan merupakan konjungsi koordinatif, melainkan konjungsi korelatif.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Bacalah teks berikut! Kemajuan teknologi membuai siapa saja yang memanfaatkannya. Tak jarang kemajuan teknologi membuat orang kecanduan dan tidak bisa lepas dari perangkat digital dalam hubungan sos...

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia