Iklan

Pertanyaan

Pada sistem kesetimbangan benda tegar seperti gambar di samping. AB batang homogen dengan panjang 80 cm dan berat 18 N sedangkan berat beban adalah 30 N. BC adalah tali. Jika jarak AC = 60 cm, tegangan pada tali (dalam newton) adalah ....

Pada sistem kesetimbangan benda tegar seperti gambar di samping. AB batang homogen dengan panjang 80 cm dan berat 18 N sedangkan berat beban adalah 30 N. BC adalah tali. Jika jarak AC = 60 cm, tegangan pada tali (dalam newton) adalah ....space 

 

  1.  

  2.  

  3.  

  4.  

  5.  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

43

:

38

Klaim

Iklan

M. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Untuk mencari tahu nilai T, kita harus menghitung terlebih dahulu panjang BC: BC = 8 0 2 + 6 0 2 ​ BC = 6400 + 3600 ​ BC = 100 cm dengan sudut antara AC dan BC adalah: sin ( θ ) = BC A C ​ sin ( θ ) = 100 60 ​ sin ( θ ) = 0 , 6 . Setelah besaran di atas diketahui, kita substitusikan ke dalam persamaan dimana jumlah torsi di titik A adalah nol: ∑ τ A 18 ⋅ ( 2 1 ​ A B ) + 30 ( A B ) − T sin ( θ ) A B 39 A B T T ​ = = = = = ​ 0 0 T sin ( θ ) A B 0 , 6 39 ​ 65 N ​ Dengan demikian, nilai tegangan tali T tersebut adalah 65 N. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Untuk mencari tahu nilai T, kita harus menghitung terlebih dahulu panjang BC:
 

dengan sudut antara AC dan BC adalah:
.

Setelah besaran di atas diketahui, kita substitusikan ke dalam persamaan dimana jumlah torsi di titik A adalah nol:
 

Dengan demikian, nilai tegangan tali T tersebut adalah 65 N.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

142

Melodia Citra

Makasih ❤️

Haza Haydar

Jawaban tidak sesuai Makasih ❤️

Baiq Gelya Raya Angkola

Pembahasan tidak lengkap Jawaban tidak sesuai Pembahasan tidak menjawab soal

Shakti Esa Poundra

Jawaban tidak sesuai

Hela Azalea

Jawaban tidak sesuai Pembahasan tidak lengkap

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah batang dengan Panjang L = 4 m dan massa M = 20 kg digantung menggunakan tali pada titik tengahnya sehingga tali membentuk sudut θ = 60° terhadap bidang datar. Ujung kiri batang berada pada bida...

31

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia