Iklan

Pertanyaan

Misal dua mesin produksi, A dan B digunakan untuk memproduki 2 jenis barang P dan Q. Proses pembuatan kedua barang harusmelalui kedua mesin, yang dimulai dari mesin A kemudian ke mesin B, dengan waktu proses yang berbeda. Satu barang P memerlukan 2,4 jam pada mesin A dan 1 jampada mesin B. Satu barang Q memerlukan 1 jam pada mesin A dan 6,4 jam pada mesin B. Dalam satu minggu mesin A hanya dapat digunakan 2000 jam, dan mesin B8000 jam. Satu barang P dapat memberi keuntungan Rp52.400,00 dan Q Rp73.000,00. Jika dalam satu minggu banyak barang P yang diproduksi P = x dan banyak barang Q = y , maka model matematika yang sesuai adalah ....

Misal dua mesin produksi, A dan B digunakan untuk memproduki 2 jenis barang P dan Q. Proses pembuatan kedua barang harus melalui kedua mesin, yang dimulai dari mesin A kemudian ke mesin B, dengan waktu proses yang berbeda. Satu barang P memerlukan 2,4 jam pada mesin A dan 1 jam pada mesin B. Satu barang Q memerlukan 1 jam pada mesin A dan 6,4 jam pada mesin B. Dalam satu minggu mesin A hanya dapat digunakan 2000 jam, dan mesin B 8000 jam. Satu barang P dapat memberi keuntungan Rp52.400,00 dan Q Rp73.000,00. Jika dalam satu minggu banyak barang P yang diproduksi dan banyak barang , maka model matematika yang sesuai adalah ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

55

:

57

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

model matematika yang sesuai adalah , , , dan .

model matematika yang sesuai adalah 2 comma 4 x plus y less or equal than 2.000x plus 6 comma 4 y less or equal than 8.000x greater or equal than 0 comma space y greater or equal than 0, dan f open parentheses x comma space y close parentheses equals 52.400 x plus 73.000 y.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui: ​ ​ x : Jumlah barang P y : Jumlah barang Q ​ Berdasarkan soal dapat disusun tabel sebagai berikut. Satu barang P memerlukan 2,4 jam pada mesin A dan satu barang Q memerlukan 1 jam pada mesin A. Dalam satu minggu mesin A hanya dapat digunakan 2000 jam. Model matematikanya adalah sebagai berikut. Tanda artinya tidak boleh lebih dari 2.000 jam. Satu barang Pmemerlukan 1jam pada mesin Bdan satu barang Q memerlukan 6,4jam pada mesin A. Dalam satu minggu mesin Bhanya dapat digunakan 8000 jam. Model matematikanya adalah sebagai berikut. Tanda artinya tidak boleh lebih dari 8.000 jam. Karena banyak barang P dan Q tidak mungkin negatif, maka: Sehingga fungsi kendala dari soal ini adalah ⎩ ⎨ ⎧ ​ 2 , 4 x + y ≤ 2.000 x + 6 , 4 y ≤ 8.000 x ≥ 0 y ≥ 0 ​ Fungsi objektif dari satu barang P dapat memberi keuntungan Rp52.400 dan Q Rp73.000 adalah sebagai berikut. Dengan demikian, model matematika yang sesuai adalah , , , dan .

Diketahui:

Berdasarkan soal dapat disusun tabel sebagai berikut.

Satu barang P memerlukan 2,4 jam pada mesin A dan satu barang Q memerlukan 1 jam pada mesin A. Dalam satu minggu mesin A hanya dapat digunakan 2000 jam. Model matematikanya adalah sebagai berikut.

2 comma 4 x plus y less or equal than 2.000

Tanda less or equal thanartinya tidak boleh lebih dari 2.000 jam.

Satu barang P memerlukan 1 jam pada mesin B dan satu barang Q memerlukan 6,4 jam pada mesin A. Dalam satu minggu mesin B hanya dapat digunakan 8000 jam. Model matematikanya adalah sebagai berikut.

x plus 6 comma 4 y less or equal than 8.000

Tanda less or equal thanartinya tidak boleh lebih dari 8.000 jam.

Karena banyak barang P dan Q tidak mungkin negatif, maka:

x greater or equal than 0 y greater or equal than 0

Sehingga fungsi kendala dari soal ini adalah

 

Fungsi objektif dari satu barang P dapat memberi keuntungan Rp52.400 dan Q Rp73.000 adalah sebagai berikut.

f open parentheses x comma space y close parentheses equals 52.400 x plus 73.000 y

Dengan demikian, model matematika yang sesuai adalah 2 comma 4 x plus y less or equal than 2.000x plus 6 comma 4 y less or equal than 8.000x greater or equal than 0 comma space y greater or equal than 0, dan f open parentheses x comma space y close parentheses equals 52.400 x plus 73.000 y.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Laras Kinanthi

Pembahasan lengkap banget

Maritza Talitha. A

Makasih ini sangat lengkap

Joshi Rahma

Pembahasan lengkap banget

liaa

Mudah dimengerti

Iklan

Pertanyaan serupa

Pedagang sepatu mempunyai etalase yang hanya cukup ditempati 150 pasang sepatu. Sepasang sepatu A dibeli seharga Rp150.000,00 dan sepatu B seharga Rp200.000,00 . Jika modal Rp15.000.000,00 , maka sist...

2

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia