Iklan

Pertanyaan

Ahmad menyisahkan uang jajannya setiap hari dengan pola Rp3.000,00; Rp3.500,00; Rp4.000,00 dan begitu seterusnya. Tentukan setelah hari ke berapa jumlah tabungannya mencapai Rp630.000,00.

Ahmad menyisahkan uang jajannya setiap hari dengan pola Rp3.000,00; Rp3.500,00; Rp4.000,00 dan begitu seterusnya. Tentukan setelah hari ke berapa jumlah tabungannya mencapai Rp630.000,00.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

57

:

39

Klaim

Iklan

S. Nur

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jumlah tabungan Ahmad mencapaiRp630.000,00 setelah 45 hari.

jumlah tabungan Ahmad mencapai Rp630.000,00 setelah 45 hari.

Pembahasan

Gunakan konsep jumlah n suku pertama pada barisan aritmetika berikut. Diketahui: Pola sisa uang jajan AhmadRp3.000,00; Rp3.500,00; Rp4.000,00 dan begitu seterusnya, makasuku pertamanya adalah 3.000 dan bedanya adalah 500. Akan ditentukan setelah hari ke berapa jumlah tabungannya mencapai . Sehingga, didapat perhitungan berikut. atau Karena banyaknya hari tidak mungkin negatif, maka dipilih n = 45. Jadi, jumlah tabungan Ahmad mencapaiRp630.000,00 setelah 45 hari.

Gunakan konsep jumlah n suku pertama pada barisan aritmetika berikut.

table attributes columnalign right center left columnspacing 2px end attributes row cell straight S subscript n end cell equals cell n over 2 open parentheses 2 a plus open parentheses n minus 1 space close parentheses b close parentheses end cell end table

Diketahui: 
Pola sisa uang jajan Ahmad Rp3.000,00; Rp3.500,00; Rp4.000,00 dan begitu seterusnya, maka suku pertamanya adalah 3.000 dan bedanya adalah 500.
Akan ditentukan setelah hari ke berapa open parentheses n close parentheses jumlah tabungannya mencapai Rp 630.000 comma 00 space open parentheses S subscript n close parentheses.

Sehingga, didapat perhitungan berikut.

table attributes columnalign right center left columnspacing 2px end attributes row cell straight S subscript n end cell equals cell n over 2 open parentheses 2 a plus open parentheses n minus 1 space close parentheses b close parentheses end cell row cell 630.000 end cell equals cell n over 2 open parentheses 2 open parentheses 3.000 close parentheses plus open parentheses n minus 1 close parentheses 500 close parentheses end cell row cell 630.000 cross times 2 end cell equals cell n open parentheses 6.000 plus 500 n minus 500 close parentheses end cell row cell 1.260.000 end cell equals cell n open parentheses 5.500 plus 500 n close parentheses end cell row cell 1.260.000 end cell equals cell 5.500 n plus 500 n squared end cell row 0 equals cell 500 n squared plus 5.500 n minus 1.260.000 end cell row 0 equals cell n squared plus 11 n minus 2.520 end cell row 0 equals cell open parentheses n plus 56 close parentheses open parentheses n minus 45 close parentheses end cell row cell open parentheses n plus 56 close parentheses open parentheses n minus 45 close parentheses end cell equals 0 end table

n equals negative 56 atau n equals 45 

Karena banyaknya hari tidak mungkin negatif, maka dipilih = 45.

Jadi, jumlah tabungan Ahmad mencapai Rp630.000,00 setelah 45 hari.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

ayass

Makasih ❤️

shaumi hani

Pembahasan lengkap banget

Amelia Eka R.

Pembahasan lengkap banget

Joy Angel

Pembahasan lengkap banget

Naviza

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Tentukan nilai y = x + 13 + x + 23 + x + 33 + ⋯ + x + 1.003 !

2

3.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia