Iklan

Pertanyaan

Unsur P (Z = 15) bersenyawa dengan unsur Cl (Z = 17) membentuk PCl 5 ​ . Banyaknya pasangan elektron ikatan (PEI) dan pasangan elektron bebas (PEB) pada atom pusat dalam senyawa berturut-turut adalah...

Unsur P (Z = 15) bersenyawa dengan unsur Cl (Z = 17) membentuk . Banyaknya pasangan elektron ikatan (PEI) dan pasangan elektron bebas (PEB) pada atom pusat dalam senyawa P Cl subscript 5 berturut-turut adalah...

  1. 3 dan 2

  2. 4 dan 1

  3. 2 dan 3

  4. 5 dan 0

  5. 4 dan 2

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

32

:

59

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sumatera Utara

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pasangan Elektron Ikatan (PEI) adalah pasangan elektron yang digunakan untuk berikatan dengan atom lain. Sedangkan, Pasangan Elektron Bebas (PEB) adalah pasangan elektron yang tidak digunakan untuk berikatan. PEI dan PEB menutut prinsip domain elektron menempati posisi di sekitar atom pusat dalam suatu molekul, sehingga terjadi gaya tolak menolak antara pasangan elektron tersebut. Konfigurasi Elektron 15 ​ P 17 ​ Cl ​ = = ​ 2 8 5 2 8 7 ​ Struktur Lewis Jumlah Pasangan Elektron Ikatan = 5, berasal dari yang berikatan dengan atom P ada 5 Cl. Jumlah Pasangan Elektron Bebas = 0, kelima buah elektron valensi P dipakai untuk berikatan, sehingga tidak ada PEB. Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Pasangan Elektron Ikatan (PEI) adalah pasangan elektron yang digunakan untuk berikatan dengan atom lain. Sedangkan, Pasangan Elektron Bebas (PEB) adalah pasangan elektron yang tidak digunakan untuk berikatan. PEI dan PEB menutut prinsip domain elektron menempati posisi di sekitar atom pusat dalam suatu molekul, sehingga terjadi gaya tolak menolak antara pasangan elektron tersebut.

  • Konfigurasi Elektron

  • Struktur Lewis

  • Jumlah Pasangan Elektron Ikatan = 5, berasal dari yang berikatan dengan atom P ada 5 Cl.
  • Jumlah Pasangan Elektron Bebas = 0, kelima buah elektron valensi P dipakai untuk berikatan, sehingga tidak ada PEB.

Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Wenny Artika Dido

Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Makasih ❤️

Humaira Huda Irsanty

Ini yang aku cari! Pembahasan lengkap banget

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!