Iklan

Pertanyaan

Tabel di bawah ini menunjukkan kandungan energi (dalam KJ/100 gr) bahan makanan. Bahan makanan manakah yang menghasilkan paling sedikit energi?

Tabel di bawah ini menunjukkan kandungan energi (dalam KJ/100 gr) bahan makanan.

Bahan makanan manakah yang menghasilkan paling sedikit energi? 

  1. Susu 

  2. Mentega 

  3. Kentang 

  4. Daging 

  5. Ikan tuna 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

14

:

42

:

58

Klaim

Iklan

A. Tiara

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah A.

jawaban yang benar adalah A.

Pembahasan

Berdasarkan tabel pada soal, yang menghasilkanenergi paling sedikit adalah susu sebanyak 290 (dalam KJ/100gr).Susu merupakan salah satu sumber protein yang paling baik. Protein dalam susu sangat berkualitas karena mengandung asam amino esensial yang diperlukan tubuh. Selain protein, susu juga menyediakan kalsium yang cukup tinggi. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A.

Berdasarkan tabel pada soal, yang menghasilkan energi paling sedikit adalah susu sebanyak 290 (dalam KJ/100gr). Susu merupakan salah satu sumber protein yang paling baik. Protein dalam susu sangat berkualitas karena mengandung asam amino esensial yang diperlukan tubuh. Selain protein, susu juga menyediakan kalsium yang cukup tinggi.space 

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Iklan

Pertanyaan serupa

Proses pengolahan pangan yang melibatkanaktivitas mikroorganisme adalah ...

24

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia