Iklan

Iklan

Pertanyaan

Suatu perusahaan memproduksi x unit barang dengan biaya ( 5 x 2 − 10 x + 30 ) dalam ribuan rupiah untuk tiap unit. Jika barang tersebut habis terjual dengan harga Rp50.000,00 per unit, maka keuntungan maksimum yang diperoIeh perusahaan tersebut adalah ....

Suatu perusahaan memproduksi  unit barang dengan biaya  dalam ribuan rupiah untuk tiap unit. Jika barang tersebut habis terjual dengan harga Rp50.000,00 per unit, maka keuntungan maksimum yang diperoIeh perusahaan tersebut adalah ....

  1. Rp10.000,00

  2. Rp20.000,00

  3. Rp30.000,00

  4. Rp40.000,00

  5. Rp50.000,00

Iklan

I. Kumaralalita

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D.

Iklan

Pembahasan

Diketahui: B ( x ) = x ( 5 x 2 − 10 x + 30 ) B ( x ) = 5 x 3 − 10 x 2 + 30 x P ( x ) = 50 x Ditanya: Keuntungan maksimum yang diperoIeh perusahaan? Jawab: Keuntungan didapatkan (pendapatan dikurangi biaya produksi): Keuntungan maksimum didapatkan dengan syarat dan didapatkan: Karena unit barang tidak mungkin , keuntungan maksimum didapatkan dengan mensubstitusi ke persamaan dan didapatkan: Dengan demikian, keuntungan maksimum yang diperoIeh perusahaan tersebut adalah Rp40.000,00. Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Diketahui:

Ditanya:

Keuntungan maksimum yang diperoIeh perusahaan?

Jawab:

Keuntungan didapatkan (pendapatan dikurangi biaya produksi):

begin mathsize 14px style K left parenthesis x right parenthesis equals P left parenthesis x right parenthesis minus B left parenthesis x right parenthesis K left parenthesis x right parenthesis equals 50 x minus left parenthesis 5 x cubed minus 10 x cubed plus 30 x right parenthesis K left parenthesis x right parenthesis equals 50 x minus 5 x cubed plus 10 x squared minus 30 x K left parenthesis x right parenthesis equals negative 5 x cubed plus 10 x squared plus 20 x end style      

Keuntungan maksimum didapatkan dengan syarat begin mathsize 14px style K apostrophe open parentheses x close parentheses equals 0 end style dan didapatkan:

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell K apostrophe left parenthesis x right parenthesis end cell equals 0 row cell negative 15 x squared plus 20 x plus 20 end cell equals 0 row cell 3 x blank squared minus 4 x minus 4 end cell equals 0 row cell open parentheses 3 x plus 2 close parentheses open parentheses x minus 2 close parentheses end cell equals 0 end table end style 

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row blank blank x end table table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row blank equals blank end table table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row blank blank minus end table table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row blank blank cell 2 over 3 end cell end table table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row blank blank space end table table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row blank blank logical or end table table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row blank blank space end table table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row blank blank x end table table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row blank equals blank end table table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row blank blank 2 end table end style 

Karena unit barang tidak mungkin begin mathsize 14px style x equals negative 2 over 3 end style, keuntungan maksimum didapatkan dengan mensubstitusi begin mathsize 14px style x equals 2 end style ke persamaan begin mathsize 14px style K open parentheses x close parentheses equals negative 5 x cubed plus 10 x squared plus 20 x end style dan didapatkan:

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell K open parentheses 2 close parentheses end cell equals cell negative 5 open parentheses 2 close parentheses cubed plus 10 open parentheses 2 close parentheses squared plus 20 open parentheses 2 close parentheses end cell row blank equals cell negative 40 plus 40 plus 40 end cell row blank equals 40 end table end style 

Dengan demikian, keuntungan maksimum yang diperoIeh perusahaan tersebut adalah Rp40.000,00.

Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

139

Angga Prasetyo

Makasih ❤️

Inndadzil Arsy

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah peluru ditembakkan ke udara sehingga tingginya ( h ) meter . Setelah beberapa waktu tertentu ( t ) detik dirumuskan oleh h ( t ) = 20 t − 4 t 2 . Hitunglah waktu yang dibutuhkan oleh peluru unt...

11

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia