Iklan

Pertanyaan

Suatu gelombang stasioner memilikipersamaan y = 40 cos ( 4 π x ) sin ( 100 π t ) , x dan y dalam cm dan t dalam sekon. Pernyataanberikut berkaitan dengan gelombang stasionertersebut. Amplitudogelombangsumber adalah40 cm. Frekuensi gelombang sumber 50 Hz. Panjang gelombang sumberadalah 50 cm. Cepat rambatgelombang sumber adalah250 cm/s. Pernyataandi atas yang benar adalah ....

Suatu gelombang stasioner memiliki persamaan  x dan y dalam cm dan t dalam sekon. Pernyataan berikut berkaitan dengan gelombang stasioner tersebut.

  1. Amplitudo gelombang sumber adalah 40 cm.
  2. Frekuensi gelombang sumber 50 Hz.
  3. Panjang gelombang sumber adalah 50 cm.
  4. Cepat rambat gelombang sumber adalah 250 cm/s.

Pernyataan di atas yang benar adalah .... space

  1. (1), (2), dan (3) space

  2. (1) dan (3) space

  3. (2) dan (4) space

  4. (2) saja space

  5. (1), (2), (3), dan (4) space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

06

:

23

:

47

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D. space space

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui: y = 40 cos ( 4 π x ) sin ( 100 π t ) Ditanya: Pernyataan yang benar = ... ? Penyelesaian: Gelombang stasioner adalah jenisgelombang yangmempunyai amplitudo taktetap atau berubah-ubah. Gelombang ini dibagi menjadi dua, yaitu gelombang stasioner dengan ujung bebas dangelombang stasioner dengan ujung terikat. Pada soal sudah diberikan persamaan simpangan gelombang yang merupakangelombang stasioner dengan ujung bebas dengan bentuk umum: y = 2 A cos ( k x ) sin ( ω t ) Dari persamaan di atas maka diperoleh beberapa besaran berikut ini. 1. Menentukan besaran-besaran gelombang y = 2 A cos ( k x ) sin ( ω t ) y = 40 cos ( 4 π x ) sin ( 100 π t ) maka 2 A = 40 cm k = 4 π m − 1 ω = 100 π rad / s 2. Menentukan amplitudo gelombang 2 A = 40 A = 2 40 ​ A = 20 cm Amplitudo gelombang sumbernya adalah 20 cm, maka pernyataan (1) salah 3.Menentukan frekuensigelombang ω = 2 π × f 100 π = 2 π × f 2 π 100 π ​ = f f = 2 π 100 π ​ f = 50 Hz Frekuensi gelombangnya sebesar 50 Hz, maka pernyataan (2) benar 4. Menentukan panjang gelombang k = λ 2 π ​ 4 π = λ 2 π ​ λ = 4 π 2 π ​ λ = 0 , 5 cm Panjang gelombang tersebut adalah 0,5 cm, maka pernyataan (3) salah 5. Menentukan cepat rambat gelombang v = λ × f v = 0 , 5 × 50 v = 25 cm / s Cepat rambat gelombangnya adalah 25 cm/s, maka pernyataan (4) salah Dengan demikian, pernyataan yang benar adalah (2) saja. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D.

Diketahui:

Ditanya:  

Penyelesaian:

Gelombang stasioner adalah jenis gelombang yang mempunyai amplitudo tak tetap atau berubah-ubah. Gelombang ini dibagi menjadi dua, yaitu gelombang stasioner dengan ujung bebas dan gelombang stasioner dengan ujung terikat.

Pada soal sudah diberikan persamaan simpangan gelombang yang merupakan gelombang stasioner dengan ujung bebas dengan bentuk umum:

Dari persamaan di atas maka diperoleh beberapa besaran berikut ini.

1.  Menentukan besaran-besaran gelombang

maka 

2. Menentukan amplitudo gelombang

Amplitudo gelombang sumbernya adalah 20 cm, maka pernyataan (1) salah

3.  Menentukan frekuensi gelombang

Frekuensi gelombangnya sebesar 50 Hz, maka pernyataan (2) benar

4. Menentukan panjang gelombang

Panjang gelombang tersebut adalah 0,5 cm, maka pernyataan (3) salah

5. Menentukan cepat rambat gelombang

Cepat rambat gelombangnya adalah 25 cm/s, maka pernyataan  (4) salah

Dengan demikian, pernyataan yang benar adalah (2) saja.

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D. space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

46

nadhira

Pembahasan terpotong Pembahasan tidak menjawab soal Jawaban tidak sesuai Makasih ❤️

Sherli Nur Andini

Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️

Fadhil Setyo Hadi

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Suatu tali AB (ujung B bebas) panjang 16 cm digetarkan dengan amplitudo 8 cm dan frekuensi 1/6 Hz hingga gelombang merambat dengan kecepatan 8 cm/s. Hitung simpang titik P yang berjarak 110 cm dari ti...

26

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia