Iklan

Pertanyaan

Setarakan reaksi berikut dengan metode biloks. CuS + NO 3 − ​ → Cu 2 + + S + NO (suasana asam)

Setarakan reaksi berikut dengan metode biloks.

 (suasana asam)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

20

:

21

:

43

Iklan

Q. 'Ainillana

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

persamaan reaksi setaranya adalah .

persamaan reaksi setaranya adalah bold 3 Cu S bold plus bold 2 N O subscript bold 3 to the power of bold minus sign bold plus bold 8 H to the power of bold plus sign bold yields bold 3 Cu to the power of bold 2 bold plus sign bold and bold 3 S bold and bold 2 N O bold and bold 4 H subscript bold 2 O.

Pembahasan

Langkah pertama dalam menyetarakan reaksi redoks dengan metode biloks adalah menentukan biloks masing-masing atom pada reaksi. Kemudian perhatikan biloks yang berubah dan berapa perubahannya. Samakan perubahan tersebut dengan cara mengali reaksi oksidasi dengan 3 sedangkan reaksi reduksi dikali 2 agar perubahan biloksnya sama-sama 6. Jika perubahan biloks dikali, maka koefisien reaksi juga dikalikan dengan bilangan yang sama, sehingga persamaan reaksi menjadi: Karena atom Cu di kiri menjadi 3, maka koefisien disamakan. Langkah berikutnya kita samakan atom O dan H dengan menambahkan pada sisi yang kekurangan O, dan menambahkan pada sisi yang kekurangan H (suasana asam). Jadi, persamaan reaksi setaranya adalah .

Langkah pertama dalam menyetarakan reaksi redoks dengan metode biloks adalah menentukan biloks masing-masing atom pada reaksi. 

Kemudian perhatikan biloks yang berubah dan berapa perubahannya. Samakan perubahan tersebut  dengan cara mengali reaksi oksidasi dengan 3 sedangkan reaksi reduksi dikali 2 agar perubahan biloksnya sama-sama 6.

Jika perubahan biloks dikali, maka koefisien reaksi juga dikalikan dengan bilangan yang sama, sehingga persamaan reaksi menjadi:

 bold 3 Cu S plus bold 2 N O subscript 3 to the power of minus sign yields 3 Cu to the power of 2 plus sign and bold 3 S and bold 2 N O 

Karena atom Cu di kiri menjadi 3, maka koefisien Cu to the power of 2 plus sign disamakan. Langkah berikutnya kita samakan atom O dan H dengan menambahkan H subscript 2 O pada sisi yang kekurangan O, dan menambahkan H to the power of plus sign pada sisi yang kekurangan H (suasana asam).

 3 Cu S plus 2 N O subscript 3 to the power of minus sign plus bold 8 H to the power of bold plus sign yields 3 Cu to the power of 2 plus sign and 3 S and 2 N O and bold 4 H subscript bold 2 O 

Jadi, persamaan reaksi setaranya adalah bold 3 Cu S bold plus bold 2 N O subscript bold 3 to the power of bold minus sign bold plus bold 8 H to the power of bold plus sign bold yields bold 3 Cu to the power of bold 2 bold plus sign bold and bold 3 S bold and bold 2 N O bold and bold 4 H subscript bold 2 O.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

iqbal

Mudah dimengerti

Chantika Putri Febriyanti

Makasih ❤️

Daniel Evan Koyongian

Ini yang aku cari!

Icha Marbun

Jawaban tidak sesuai Pembahasan tidak menjawab soal Pembahasan terpotong

Devi Anggraeni

Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️ Bantu banget

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!