Iklan

Pertanyaan

Seorang petualang akan menyeberangi sebuah jurang dengan menggunakan sebuah tali yang diikatkan pada pohon di tepi jurang, seperti terlihat pada gambar. Di pertengahan perjalanannya, ia berhenti untuk beristirahat sejenak. Massa petualang sama dengan 81 , 6 kg ,dan kekuatan tali dinyatakan dengan batas tegangan maksimum yang belum mengakibatkan Putusnya tali, yaitu 24000 N . Berapakah sudut θ minimum agar tali tidak putus!

Seorang petualang akan menyeberangi sebuah jurang dengan menggunakan sebuah tali yang diikatkan pada pohon di tepi jurang, seperti terlihat pada gambar. Di pertengahan perjalanannya, ia berhenti untuk beristirahat sejenak. Massa petualang sama dengan , dan kekuatan tali dinyatakan dengan batas tegangan maksimum yang belum mengakibatkan Putusnya tali, yaitu . Berapakah sudut  minimum agar tali tidak putus!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

35

:

53

Klaim

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

sudut minimum agar tali tidak putus adalah 0,97°.

 sudut minimum agar tali tidak putus adalah 0,97°. 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui: m = 81 , 6 kg T = 24000 N Ditanya: θ ? Penyelesaian: Kesetimbangan benda tegar merupakan suatu kedaan dimana momentum sebuah benda tegar bernilai nol .Nilai nol di sini menunjukkan keadaan yang setimbang. Jika suatu benda tegar pada mulanya dalam kondisi diam, maka benda tegra tersebut akan tetap diam (mempertahankan kondisinya). Akan tetapi jika suatu benda tegar pada awalnya berada dalam kondisi begerak dan pergerakan tersebut memiliki kecepatan konstan, maka benda tegar tersebut akan tetap megalami pergerakan dengan kecepatan yang konstan. Sehinggasudut minimum agar tali tidak putus adalah 0,97°.

Diketahui:

 

Ditanya:  ?

Penyelesaian:

Kesetimbangan benda tegar merupakan suatu kedaan dimana momentum sebuah benda tegar bernilai nol. Nilai nol di sini menunjukkan keadaan yang setimbang. Jika suatu benda tegar pada mulanya dalam kondisi diam, maka benda tegra tersebut akan tetap diam (mempertahankan kondisinya). Akan tetapi jika suatu benda tegar pada awalnya berada dalam kondisi begerak dan pergerakan tersebut memiliki kecepatan konstan, maka benda tegar tersebut akan tetap megalami pergerakan dengan kecepatan yang konstan.

begin mathsize 14px style stack sum F subscript x equals 0 with blank below T subscript 1 cos theta plus T subscript 2 cos theta equals 0 T subscript 1 equals T subscript 2 equals T stack sum F subscript y equals 0 with blank below T subscript 1 sin theta plus T subscript 2 sin theta minus W equals 0 2 T sin theta equals W sin theta equals fraction numerator W over denominator 2 T end fraction sin theta equals fraction numerator 81 comma 6 times 10 over denominator 2 times 24000 end fraction sin theta equals 816 over 48000 sin theta equals 0 comma 017 theta equals 0 comma 97 degree end style 

Sehingga sudut minimum agar tali tidak putus adalah 0,97°. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada sistem kesetimbangan benda seperti pada gambar berikut. Panjang AB = 80 cm, AC = 60 cm, dan berat 18 N. Jika ujung batang digantungkan beban 3 N. maka tegangan pada tali adalah ...

13

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia