Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebutkan ciri-ciri amanat!

Sebutkan ciri-ciri amanat!space 

Iklan

N. Febriyanti

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Berikut ini ciri ciri atau karakteristik amanat, diantaranya yaitu: Pesan moral dalam suatu karya biasanya disampaikan pada bagian akhir cerita. Amanat bisa diketahui secara jelas (eksplisit) dalam bentuk seruan, nasehat, peringatan, saran, anjuran, maupun larangan yang berhubungan dengan tema utama suatu cerita. Amanat bisa disampaikan secara langsung maupun secara tersirat melalui karakter tokoh atau penokohan dalam suatu cerita. Pesan moral yang disampaikan oleh pengarang bertujuan agar pendengar atau penonton mau melakukan sesuai dengan amanat di dalam cerita. Jadi, ciri-ciri amanat ialah disampaikan di bagian akhir cerita, dapat diketahui secara eksplisit ataupun implisit, bertujuan agar pendengar atau pembaca mau melakukan sesuai dengan amanat di dalam cerita.

Berikut ini ciri ciri atau karakteristik amanat, diantaranya yaitu:

  1. Pesan moral dalam suatu karya biasanya disampaikan pada bagian akhir cerita.
  2. Amanat bisa diketahui secara jelas (eksplisit) dalam bentuk seruan, nasehat, peringatan, saran, anjuran, maupun larangan yang berhubungan dengan tema utama suatu cerita.
  3. Amanat bisa disampaikan secara langsung maupun secara tersirat melalui karakter tokoh atau penokohan dalam suatu cerita.
  4. Pesan moral yang disampaikan oleh pengarang bertujuan agar pendengar atau penonton mau melakukan sesuai dengan amanat di dalam cerita.

Jadi, ciri-ciri amanat ialah disampaikan di bagian akhir cerita, dapat diketahui secara eksplisit ataupun implisit, bertujuan agar pendengar atau pembaca mau melakukan sesuai dengan amanat di dalam cerita.space 
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Ayo, lengkapilah tabel unsur intrinsik cerita berikut!

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia