Iklan

Pertanyaan

Sebuah uji dilakukan terhadap seutas kawat tembaga dengan jari-jari 1,00 mm untuk menentukan bagaimana kawat tembaga akan menahan tumpukan es ketika kawat digunakan sebagai jaringan listrik. Diperoleh hasil bahwa suatu gaya 300 N akan menyebabkan kawat tertarik dari panjang 100,00 m menjadi 100,11 m dan ketika tumpukan es dibersihkan (dihilangkan), kawat kembali kepada panjang asalnya. Tegangan, regangan, dan modulus elastisitas kawat tembaga dalam satuan SI berturut-turut adalah...

Sebuah uji dilakukan terhadap seutas kawat tembaga dengan jari-jari 1,00 mm untuk menentukan bagaimana kawat tembaga akan menahan tumpukan es ketika kawat digunakan sebagai jaringan listrik. Diperoleh hasil bahwa suatu gaya 300 N akan menyebabkan kawat tertarik dari panjang 100,00 m menjadi 100,11 m dan ketika tumpukan es dibersihkan (dihilangkan), kawat kembali kepada panjang asalnya. Tegangan, regangan, dan modulus elastisitas kawat tembaga dalam satuan SI berturut-turut adalah...space

  1. 8 comma 68 cross times 10 to the power of 10 comma space 9 comma 55 cross times 10 to the power of 7 comma space dan space 0 comma 11 cross times 10 to the power of negative 2 end exponent

  2. 8 comma 68 cross times 10 to the power of 10 comma space 0 comma 11 cross times 10 to the power of negative 2 end exponent comma space dan space 9 comma 55 cross times 10 to the power of 7

  3. 9 comma 55 cross times 10 to the power of 7 comma space 8 comma 68 cross times 10 to the power of 10 comma space dan space 0 comma 11 cross times 10 to the power of negative 2 end exponent

  4. 9 comma 55 cross times 10 to the power of 7 comma space 0 comma 11 cross times 10 to the power of negative 2 end exponent comma space dan space 8 comma 68 cross times 10 to the power of 10

  5. 0 comma 11 cross times 10 to the power of negative 2 end exponent comma space 8 comma 68 cross times 10 to the power of 10 comma space dan space 9 comma 55 cross times 10 to the power of 7

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

51

:

31

Klaim

Iklan

C. Irwan

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D

jawaban yang tepat adalah D

Pembahasan

Suatu benda elastis akan bertambah panjang sampai ukuran tertentu ketika ditarik oleh sebuah gaya. Besarnya tegangan pada sebuah benda adalah perbandingan antara gaya tarik yang bekerja pada benda terhadap luas penampang benda tersebut. Tegangan menunjukkan kekuatan gaya yang menyebabkan benda berubah bentuk. Regangan merupakan perubahan relatif ukuran atau bentuk suatu benda yang mengalami tegangan. Regangan dapat didefinisikan sebagai pebandingan antara pertambahan panjang benda terhadap panjang benda mula-mula. Menurut Robert Hooke, perbandingan antara tegangan dengan regangan suatu benda disebut dengan modulus elastisitas (young) benda tersebut. Diketahui: Ditanya: Jawaban: Dengan demikian, nilai tegangan, regangan, dan modulus young berturut-turut adalah Jadi, jawaban yang tepat adalah D

Suatu benda elastis akan bertambah panjang sampai ukuran tertentu ketika ditarik oleh sebuah gaya. Besarnya tegangan pada sebuah benda adalah perbandingan antara gaya tarik yang bekerja pada benda terhadap luas penampang benda tersebut. Tegangan menunjukkan kekuatan gaya yang menyebabkan benda berubah bentuk. Regangan merupakan perubahan relatif ukuran atau bentuk suatu benda yang mengalami tegangan. Regangan dapat didefinisikan sebagai pebandingan antara pertambahan panjang benda terhadap panjang benda mula-mula.

Menurut Robert Hooke, perbandingan antara tegangan dengan regangan suatu benda disebut dengan modulus elastisitas (young) benda tersebut.

Diketahui:

r equals 1 space mm equals 10 to the power of negative 3 end exponent space straight m F equals 300 space straight N L equals 100 space straight m capital delta L equals 0 comma 11 space straight m

Ditanya:T e g a n g a n space left parenthesis sigma right parenthesis comma space R e g a n g a n space left parenthesis epsilon right parenthesis comma space M o d u l u s space y o u n g space left parenthesis E right parenthesis

Jawaban:

T e g a n g a n space left parenthesis sigma right parenthesis sigma equals F over A sigma equals F over πr squared sigma equals fraction numerator 300 over denominator pi times open parentheses 10 to the power of negative 3 end exponent close parentheses squared end fraction sigma equals bold 9 bold comma bold 55 bold cross times bold 10 to the power of bold 7 bold space bold N bold divided by bold m to the power of bold 2  R e g a n g a n space left parenthesis epsilon right parenthesis epsilon equals fraction numerator capital delta L over denominator L end fraction epsilon equals fraction numerator 0 comma 11 over denominator 100 end fraction equals bold 0 bold comma bold 11 bold cross times bold 10 to the power of bold minus bold 2 end exponent  M o d u l u s space y o u n g space left parenthesis E right parenthesis E equals sigma over epsilon E equals fraction numerator 9 comma 55 cross times 10 to the power of 7 over denominator 0 comma 11 cross times 10 to the power of negative 2 end exponent end fraction E equals bold 8 bold comma bold 68 bold cross times bold 10 to the power of bold 10 bold space bold N bold divided by bold m to the power of bold 2

Dengan demikian, nilai tegangan, regangan, dan modulus young berturut-turut adalah bold 9 bold comma bold 55 bold cross times bold 10 to the power of bold 7 bold space bold N bold divided by bold m to the power of bold 2 bold comma bold space bold 0 bold comma bold 11 bold cross times bold 10 to the power of bold minus bold 2 end exponent bold comma bold space bold dan bold space bold 8 bold comma bold 68 bold cross times bold 10 to the power of bold 10 bold space bold N bold divided by bold m to the power of bold 2

Jadi, jawaban yang tepat adalah D

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

16

Naflah Cayadewi

Pembahasan lengkap banget

Syahrendy Fazri

Makasih ❤️

Brema Mamana

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Suatu batang besi dengan panjang 25 cm dan luas permukaan 0,05 m 2 ditarik dengan gaya 100 N. Bila modulus elastis baja 20.000 N/m 2 , hitunglah stress dan strain !

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia