Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebuah tali dililitkan pada yoyo (silinder pejal) kemudian digantung seperti gambar. Jika gaya yang dilepaskan maka akan bergerak yang sama dengan gerak melingkar. Massa yoyo 200 gr dan jari-jari 15 cm. ( g = 10 m/s 2 ). Tentukan percepatan sudut yoyo ( α )!

Sebuah tali dililitkan pada yoyo (silinder pejal) kemudian digantung seperti gambar.

Jika gaya yang dilepaskan maka akan bergerak yang sama dengan gerak melingkar. Massa yoyo 200 gr dan jari-jari 15 cm. (g = 10 m/s2). Tentukan percepatan sudut yoyo ()!space space

Iklan

R. Mutia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

besar percepatan sudut yoyo adalah 44,45 rad/s 2 .

besar percepatan sudut yoyo adalah 44,45 rad/s2.

Iklan

Pembahasan

Diketahui: m = 200 gr = 0 , 2 kg r = 15 cm = 0 , 15 m g = 10 m / s 2 I = 2 1 ​ m r 2 Ditanya: α Penyelesaian: Tegangan tali yoyo dapat dianalisis dengan persamaan momen gaya. ∑ ​ τ = I α T r = 2 1 ​ m r 2 r a ​ T = 2 1 ​ ma T = 2 1 ​ × 0 , 2 a T = 0 , 1 a ................. ( 1 ) Tinjau pergerakan translasi yoyo. Pada sumbu x tidak ada gaya yang bekerja, sehingga ∑ ​ F x ​ = 0 ∑ ​ F y ​ = ma w − T = ma m g − T = ma T = m g − ma T = 2 − 0 , 2 a ................. ( 2 ) Subtitusi persamaan 1 ke 2, maka: 0 , 1 a = 2 − 0 , 2 a 0 , 3 a = 2 a = 0 , 3 2 ​ = 6 , 67 m / s 2 α = r a ​ α = 0 , 15 6 , 67 ​ = 44 , 45 rad / s 2 Jadi besar percepatan sudut yoyo adalah 44,45 rad/s 2 .

Diketahui: 

Ditanya: 

Penyelesaian:

Tegangan tali yoyo dapat dianalisis dengan persamaan momen gaya.

Tinjau pergerakan translasi yoyo. Pada sumbu x tidak ada gaya yang bekerja, sehingga 

Subtitusi persamaan 1 ke 2, maka:

Jadi besar percepatan sudut yoyo adalah 44,45 rad/s2.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah silinder pejal dengan diameter 1 meter berada pada bidang datar kasar.Selanjutnya, silinder didorongtepat pada pusat massanya dengangaya F = 6 kali massa benda. Jika silinder menggelinding tanp...

10

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia