Iklan

Iklan

Pertanyaan

Salah satu lapisan tanah yaitu horizon A. Horizon ini memiliki jenis tanah humus sangat subur. Terbentuknya tanah tersebut dipengaruhi oleh faktor…

Salah satu lapisan tanah yaitu horizon A. Horizon ini memiliki jenis tanah humus sangat subur. Terbentuknya tanah tersebut dipengaruhi oleh faktor…space

  1. Suhuspace

  2. Iklimspace

  3. Organismespace

  4. Curah hujanspace

  5. Batuan induk hasilspace

Iklan

S. Fauziyah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang paling benar adalah C.

jawaban yang paling benar adalah C.undefined  

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Horizon A terdiri dari material organik berwarna gelap yang disebut humus. Humus (bunga tanah) berasal dari sisa atau jasad material organik yang telah membusuk. Horizon ini ditandai dengan adanya akar tumbuhan. Horizon A juga terdiri dari material organik yang tercampur dengan butiran mineral karena aktivitas organisme. Banyaknya kandungan organisme di Horizon A menjadikan lapisan ini menjadi lapisan yang paling subur. Jadi, jawaban yang paling benar adalah C.

Horizon A terdiri dari material organik berwarna gelap yang disebut humus. Humus (bunga tanah) berasal dari sisa atau jasad material organik yang telah membusuk. Horizon ini ditandai dengan adanya akar tumbuhan. Horizon A juga terdiri dari material organik yang tercampur dengan butiran mineral karena aktivitas organisme. Banyaknya kandungan organisme di Horizon A menjadikan lapisan ini menjadi lapisan yang paling subur.

Jadi, jawaban yang paling benar adalah C.undefined  

Latihan Bab

Pengantar Litosfer

Tektonisme

Vulkanisme

Seisme

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5rb+

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jenis tanah yang dapat ditemui di Pulau Kalimantan adalah tanah ....

674

2.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Fitur Roboguru

Topik Roboguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia