Iklan

Pertanyaan

Reaksi di bawah ini berlangsung pada suasana asam. CuS ( s ) + NO 3 − ​ ( a q ) → Cu 2 + ( a q ) + S ( s ) + NO ( g ) Dari reaksi di atas, pernyataan di bawah ini yang tepat adalah ... CuS merupakan reduktor. Jumlah elektron yang terlibat adalah 5 e − . Perbandingan ion H + dan H 2 ​ O adalah 8 : 4. Reaksinya akan sama jika direaksikan pada medium basa.

Reaksi di bawah ini berlangsung pada suasana asam.
 

  
 

Dari reaksi di atas, pernyataan di bawah ini yang tepat adalah ...

  1. CuS merupakan reduktor.
  2. Jumlah elektron yang terlibat adalah 5 .
  3. Perbandingan ion  dan  adalah 8 : 4.
  4. Reaksinya akan sama jika direaksikan pada medium basa.space 
  1. 1, 2, dan 3 SAJA yang benar.undefined 

  2. 1 dan 3 SAJA yang benar.undefined 

  3. 2 dan 4 SAJA yang benar.undefined 

  4. HANYA 4 yang benar.undefined 

  5. SEMUA pilihan benar.spaceundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

09

:

41

Klaim

Iklan

K. Kak.Rachman

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

j awaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space 

Pembahasan

Langkah penyetaraan reaksi redoks dengan metode setengah reaksi dalam suasana asam adalahsebagai berikut. 1) Menuliskan persamaan reaksi reduksi dan oksidasi Reaksi reduksi disertai dengan penurunan biloks, sedangkan reaksi oksidasi disertai dengan kenaikan biloks. Tuliskan reaksi reduksi dan oksidasi secara terpisah. 2) Menyetarakan atom utama (selain atom O dan H) Pada reaksi reduksi, jumlah atom N pada ruas kiri dan ruas kanan sudah sama sehingga tidak ada perubahan koefisien. Begitu juga dengan atom S pada reaksi oksidasi. 3) Menyetarakan atom O dan H Tambahkan pada ruas yang kekurangan atom O. Pada reaksi reduksi, terdapat 3 atom O pada ruas kiri dan 1 atom O pada ruas kanan. Artinya, diruas kanan kekurangan 2 atom O sehingga perlu menambahkan 2 . Sedangkan pada reaksi oksidasi, baik di ruas kiri maupun kanan tidak ada atom O sehingga reaksinya tetap. Tambahkan ion pada ruas yang kekurangan atom H. Pada reaksi reduksi, terdapat 4 atom H pada ruas kanan saja sehingga perlu menambahkan 4 ion pada ruas kiri. Sedangkan padareaksi oksidasi, baik di ruas kiri maupun kanan tidak ada atom Hsehingga reaksinya tetap. 4) Menyetarakan jumlah muatan Pada langkah ini, tambahkan elektron untuk menyetarakan muatan di ruas kiri dan kanan. Pada reaksi reduksi, jumlah muatan di ruas kiri adalah +3 dan di ruas kanan adalah 0. Agar muatan di ruas kiri dan kanan sama, tambahkan 3 elektron pada ruas kiri. Pada reaksi oksidasi, jumlah muatan di kiri adalah 2 dan dan di ruas kanan adalah 0. Agar muatan di ruas kiri dan kanan sama, tambahkan 2 elektron pada ruas kanan. 5) Menjumlahkan reaksi dengan mengeleminasi elektron Pada reaksi reduksi, dikalikan dengan angka 2 sedangkan pada reaksi oksidasi, dikalikan dengan angka 3. Tujuannya agar jumlah elektron pada kedua reaksi sama dan dapat dieleminasi. Persamaan reaksi lengkapnya, yaitu Dengan demikian, pernyataan di soal dapat disimpulkan sebagai berikut. CuS merupakan reduktor (BENAR) Hal ini dikarenakan CuS mengalami reaksi oksidasi. Jumlah elektron yang terlibat adalah 5 (SALAH) Seharusnya jumlah elektron yang terlibat adalah 6 . Perbandingan ion dan adalah 8 : 4 (BENAR) Hal ini sesuai denganpersamaan reaksi lengkap. Reaksinya akan sama jika direaksikan pada medium basa (SALAH) Oleh karena menggunakan medium yang berbeda, produk yang dihasilkan akan berbeda juga. Pernyataan yang benar adalah 1 dan 3 . Jadi, j awaban yang tepat adalah B.

Langkah penyetaraan reaksi redoks dengan metode setengah reaksi dalam suasana asam adalah sebagai berikut.

1) Menuliskan persamaan reaksi reduksi dan oksidasi

Reaksi reduksi disertai dengan penurunan biloks, sedangkan reaksi oksidasi disertai dengan kenaikan biloks.
 

 
 

Tuliskan reaksi reduksi dan oksidasi secara terpisah.
 

begin mathsize 14px style Reduksi colon space N O subscript 3 to the power of minus sign yields N O Oksidasi colon space S to the power of 2 minus sign yields S end style   
 

2) Menyetarakan atom utama (selain atom O dan H)

Pada reaksi reduksi, jumlah atom N pada ruas kiri dan ruas kanan sudah sama sehingga tidak ada perubahan koefisien. Begitu juga dengan atom S pada reaksi oksidasi.

3) Menyetarakan atom O dan H

  • Tambahkan begin mathsize 14px style H subscript 2 O end style pada ruas yang kekurangan atom O.
    Pada reaksi reduksi, terdapat 3 atom O pada ruas kiri dan 1 atom O pada ruas kanan. Artinya, di ruas kanan kekurangan 2 atom O sehingga perlu menambahkan 2 begin mathsize 14px style H subscript 2 O end style. Sedangkan pada reaksi oksidasi, baik di ruas kiri maupun kanan tidak ada atom O sehingga reaksinya tetap.

    begin mathsize 14px style Reduksi colon space N O subscript 3 to the power of minus sign yields N O and 2 H subscript 2 O Oksidasi colon space S to the power of 2 minus sign yields S end style    
     
  • Tambahkan ion begin mathsize 14px style H to the power of plus sign end style pada ruas yang kekurangan atom H.
    Pada reaksi reduksi, terdapat 4 atom H pada ruas kanan saja sehingga perlu menambahkan 4 ion begin mathsize 14px style H to the power of plus sign end style pada ruas kiri. Sedangkan pada reaksi oksidasi, baik di ruas kiri maupun kanan tidak ada atom H sehingga reaksinya tetap.

    begin mathsize 14px style Reduksi colon space N O subscript 3 to the power of minus sign plus 4 H to the power of plus sign yields N O and 2 H subscript 2 O Oksidasi colon space S to the power of 2 minus sign yields S end style   
     

4) Menyetarakan jumlah muatan

Pada langkah ini, tambahkan elektron untuk menyetarakan muatan di ruas kiri dan kanan. Pada reaksi reduksi, jumlah muatan di ruas kiri adalah +3 dan di ruas kanan adalah 0. Agar muatan di ruas kiri dan kanan sama, tambahkan 3 elektron pada ruas kiri. Pada reaksi oksidasi, jumlah muatan di kiri adalah begin mathsize 14px style negative sign end style2 dan dan di ruas kanan adalah 0. Agar muatan di ruas kiri dan kanan sama, tambahkan 2 elektron pada ruas kanan.

 begin mathsize 14px style Reduksi colon space N O subscript 3 to the power of minus sign plus 4 H to the power of plus sign plus space 3 e to the power of minus sign yields N O and 2 H subscript 2 O Oksidasi colon space S to the power of 2 minus sign yields S and 2 e to the power of minus sign end style  
 

5) Menjumlahkan reaksi dengan mengeleminasi elektron

Pada reaksi reduksi, dikalikan dengan angka 2 sedangkan pada reaksi oksidasi, dikalikan dengan angka 3. Tujuannya agar jumlah elektron pada kedua reaksi sama dan dapat dieleminasi.
 

 
 

Persamaan reaksi lengkapnya, yaitu
 

begin mathsize 14px style 3 Cu S open parentheses italic s close parentheses plus 2 N O subscript 3 to the power of minus sign left parenthesis italic a italic q right parenthesis plus 8 H to the power of plus sign left parenthesis italic a italic q right parenthesis yields 3 Cu to the power of 2 plus sign left parenthesis italic a italic q right parenthesis plus 3 S open parentheses italic s close parentheses and 2 N O open parentheses italic g close parentheses and 4 H subscript 2 O open parentheses italic l close parentheses end style 

Dengan demikian, pernyataan di soal dapat disimpulkan sebagai berikut.

  1. CuS merupakan reduktor (BENAR)
    Hal ini dikarenakan CuS mengalami reaksi oksidasi.
     
  2. Jumlah elektron yang terlibat adalah 5begin mathsize 14px style e to the power of minus sign end style (SALAH)
    Seharusnya jumlah elektron yang terlibat adalah 6begin mathsize 14px style e to the power of minus sign end style.
     
  3. Perbandingan ion undefined dan undefined adalah 8 : 4 (BENAR)
    Hal ini sesuai dengan persamaan reaksi lengkap.
     
  4. Reaksinya akan sama jika direaksikan pada medium basa (SALAH)
    Oleh karena menggunakan medium yang berbeda, produk yang dihasilkan akan berbeda juga.
     

Pernyataan yang benar adalah 1 dan 3.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

23

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan persamaan reaksi berikut! MnO 4 − ​ + C 2 ​ O 2 2 − ​ + H + → Mn 2 + + CO 2 ​ + H 2 ​ O Jika reaksi disetarakan dalam suasana asam, koefisien untuk C 2 ​ O 2 2 − ​ adalah ….

5

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia