Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perkembangan menurut konsep waktu dalam sejarah adalah ...

Perkembangan menurut konsep waktu dalam sejarah adalah ...

  1. Mewujudkan ramalan masa depan 
  2. Menuju tingkatan lebih efesien

  3. Membuat perubahan

  4. Menuju ke sesuatu yang lebih baik

  5. Suatu keadaan masyarakat dalam suatu periode tertentu dalam sejarah yang berkembang dari dan disebabkan oleh kondisi yang terjadi sebelumnya, tidak muncul begitu saja atau berdiri sendiri

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Iklan

Pembahasan

Perkembangan dalam konsep waktu sejarah berarti bahwa dalam hal ini waktu sebagai sesuatu yang terus bergerak dari masa ke masa dan melahirkan berbagai peristiwa yg saling terkait sehingga proses sejarah tidak pernah berhenti. Oleh sebab itu, perkembangan diartikan suatu keadaan masyarakat dalam suatu periode tertentu dalam sejarah yang berkembang dari dan disebabkan oleh kondisi yang terjadi sebelumnya, tidak muncul begitu saja atau berdiri sendiri. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.

Perkembangan dalam konsep waktu sejarah berarti bahwa dalam hal ini waktu sebagai sesuatu yang terus bergerak dari masa ke masa dan melahirkan berbagai peristiwa yg saling terkait sehingga proses sejarah tidak pernah berhenti. Oleh sebab itu, perkembangan diartikan suatu keadaan masyarakat dalam suatu periode tertentu dalam sejarah yang berkembang dari dan disebabkan oleh kondisi yang terjadi sebelumnya, tidak muncul begitu saja atau berdiri sendiri.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

74

Nafisah Auliyaa

Makasih ❤️

Viola elvaretta

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari!

intan fandini

Jawaban tidak sesuai Pembahasan tidak menjawab soal Pembahasan tidak lengkap

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sehubungan dengan konsep waktu, dalam ilmu sejarah menurut Kuntowijoyo mencakup empat unsur yakni perkembangan, keberlanjutan/kesinambungan, pengulangan dan perubahan. Jelaskan konsep waktu dalam perk...

22

2.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia