Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut! Sebuah gasing memiliki momen inersia I , padasaat tertentu memiliki kecepatan sudut ω dengan arah putaran seperti pada gambar.Besar dan arah impuls sudut pada saat itusupaya gasing tetap berdiri adalah ...

Perhatikan gambar berikut!

Sebuah gasing memiliki momen inersia I, pada saat tertentu memiliki kecepatan sudut  dengan arah putaran seperti pada gambar. Besar dan arah impuls sudut pada saat itu supaya gasing tetap berdiri adalah ...space 

  1. I omega, searah putaran gasingspace 

  2. I omega, berlawanan putaran gasingspace 

  3. I omega, ke arah atasspace 

  4. I omega, ke arah bawahspace 

  5. I omega, ke arah sumbu putraspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

20

:

00

Klaim

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Diketahui : momen inersia gasing = I kecepatan sudut gasing = (berlawanan arah jarum jam) Ditanya : L ? arah ? Penyelesaian : Momentum angular atau momentum sudut ( L ) adalah ukuran kesukaran benda untuk mengubah arah gerak benda yang sedang berputar atau bergerak melingkar.Momentum angular dirumuskan dengan : Impuls sudut sama dengan perubahan momentum sudut. Untuk menentukan arah impuls sudut gunakan kaidah tangan kanan. Apabila kecepatan sudut (arah putaran keempat jari) berlawanan jarum jam maka impuls sudut (arah jempol) berarah ke atas. Dengan demikian, besar dan arah impuls sudut pada saat itusupaya gasing tetap berdiri adalah , ke arah atas. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Diketahui :

momen inersia gasing = I

kecepatan sudut gasing omega (berlawanan arah jarum jam)

Ditanya : L ? arah ?

Penyelesaian :

Momentum angular atau momentum sudut (L) adalah ukuran kesukaran benda untuk mengubah arah gerak benda yang sedang berputar atau bergerak melingkar. Momentum angular dirumuskan dengan : 

L equals I omega 

Impuls sudut sama dengan perubahan momentum sudut. 

Untuk menentukan arah impuls sudut gunakan kaidah tangan kanan. Apabila kecepatan sudut (arah putaran keempat jari) berlawanan jarum jam maka impuls sudut (arah jempol) berarah ke atas.

Dengan demikian, besar dan arah impuls sudut pada saat itu supaya gasing tetap berdiri adalah I omega, ke arah atas.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Tazkia mega Sejati

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah piringan jari-jarinya 5 cm danmassanya 40 gram berotasi pada sumbunyadengan kecepatan 100 rad/s. Oleh karenapengaruh gaya gesek, piringan itu berhentiberotasi dalamwaktu 50 sekon. Besamyamomen ...

9

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia