Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan paragraf berikut!
 

Kebersihan sangatlah penting untuk dijaga karena dengan kebersihan akan tercipta kesehatan. Sebaliknya, jika kita tidak menjaga kebersihan, penyakit akan mengintai kita. Oleh karena itu, marilah kita menjaga kebersihan dengan cara membersihkan lingkungan sekitar kita.undefined 

Paragraf di tersebut termasuk ke dalam jenis paragraf ...

Paragraf di tersebut termasuk ke dalam jenis paragraf ... 

  1. Eksposisiundefined 

  2. Argumentasiundefined 

  3. Persuasiundefined 

  4. Narasiundefined 

Iklan

R. Trihandayani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah pilihan C.

jawaban yang benar adalah pilihan C.undefined 

Iklan

Pembahasan

Paragraf adalah gabungan beberapa kalimat yang saling berhubungan (padu), dan menghasilkan suatu topik tertentu. Berikut jenis-jenis paragraf berdasarkan tujuannya: Paragraf Narasi: paragraf yang menyajikan suatu kejadian dari awal hingga akhir berdasarkan urutan waktu. Paragraf Eksposisi: paragraf yang memaparkan atau menyampaikan suatu informasikepada pembaca. Paragraf Argumentasi: paragraf yang berisi ide, gagasan, atau pendapat untuk meyakinkan orang lain bahwa ide, gagasan, dan pendapat yang diungkapkan adalah benar adanya. Paragraf Persuasi: paragraf yang bertujuan untuk membuat pembaca percaya, yakin, yang tergerak hatinya untuk melakukan sesuatu yang disampaikan oleh penulisnya (berisi ajakan, larangan, imbauan, hingga perintah kepada pembaca). Paragraf di atas termasuk ke dalam jenis paragraf persuasif, karena berisi imbauan kepada pembacanya untuk menjaga kebersihan lingkungan. Berdasarkan kutipan berikut: Oleh karena itu, marilah kita menjaga kebersihan dengan cara membersihkan lingkungan sekitar kita. Ditandai dengan kata ajakan, marilah . Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan C.

Paragraf adalah gabungan beberapa kalimat yang saling berhubungan (padu), dan menghasilkan suatu topik tertentu.

Berikut jenis-jenis paragraf berdasarkan tujuannya:

  1. Paragraf Narasi: paragraf yang menyajikan suatu kejadian dari awal hingga akhir berdasarkan urutan waktu.
     
  2. Paragraf Eksposisi: paragraf yang memaparkan atau menyampaikan suatu informasi kepada pembaca.
     
  3. Paragraf Argumentasi: paragraf yang berisi ide, gagasan, atau pendapat untuk meyakinkan orang lain bahwa ide, gagasan, dan pendapat yang diungkapkan adalah benar adanya.
     
  4. Paragraf Persuasi: paragraf yang bertujuan untuk membuat pembaca percaya, yakin, yang tergerak hatinya untuk melakukan sesuatu yang disampaikan oleh penulisnya (berisi ajakan, larangan, imbauan, hingga perintah kepada pembaca).

Paragraf di atas termasuk ke dalam jenis paragraf persuasif, karena berisi imbauan kepada pembacanya untuk menjaga kebersihan lingkungan. Berdasarkan kutipan berikut:

Oleh karena itu, marilah kita menjaga kebersihan dengan cara membersihkan lingkungan sekitar kita.

Ditandai dengan kata ajakan, marilah.

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

myiesha_echaa

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan teks berikut! (1) Globalisasi menjadi tantangan untuk semua aspek kehidupan termasuk kebudayaan. (2) Era global menuntut kesiapan kita untuk siap berubah menyesuaikan perubahan zaman d...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia