Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada rangkaian listrik di bawah ini, R 1 = R 2 = R 3 = R 4 = R 5 = 2 Ω , E 1 = 4 volt, E 2 = E 3 = 6 volt, maka tegangan AB adalah...

Pada rangkaian listrik di bawah ini, R1 = R2 = R3 = R4 = R5, E1 = 4 volt, E2 = E3 = 6 volt, maka tegangan AB adalah...

  1. 1 volt

  2. 5 1 half volt

  3. 6 volt

  4. 6 1 half volt

  5. 6 2 over 3 volt

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui: R 1 = 2 Ω R 2 = 2 Ω R 3 = 2 Ω R 4 = 2 Ω R 5 = 2 Ω E 1 = 4 V E 2 = 6 V E 3 = 6 V Ditanya V ab Jawab Hukum I Kirchoff berbunyi bahwa arus yang masuk pada suatu percabangan sama dengan besar arus yang keluar pada percabangan tersebut. I masuk = I keluar Bunyi Hukum II Kirchoff adalah: Jumlah aljabar beda potensial (tegangan) pada suatu rangkaian tertutup adalah sama dengan nol. Versi lain Hukum II Kirchhoff, yaitu pada rangkaian tertutup, berbunyi: jumlah aljabar GGL (ε) dan jumlah penurunan tegangan (IR) sama dengan nol. Secara matematis dapat dirumuskan sebagai: Σ ε+Σ IR= 0. Menyelesaikan 2 loop pada rangkaian Loop 1 Loop 2 : Sehingga tegangan AB adalah Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Diketahui:

R1 = 2 Ω

R2 = 2 Ω

R3 = 2 Ω

R4 = 2 Ω

R5 = 2 Ω

E1 = 4 V

E2 = 6 V

E3 = 6 V

 

Ditanya

Vab

 

Jawab

Hukum I Kirchoff berbunyi bahwa arus yang masuk pada suatu percabangan sama dengan besar arus yang keluar pada percabangan tersebut.

Imasuk = Ikeluar

Bunyi Hukum II Kirchoff adalah:

Jumlah aljabar beda potensial (tegangan) pada suatu rangkaian tertutup adalah sama dengan nol.

Versi lain Hukum II Kirchhoff, yaitu pada rangkaian tertutup, berbunyi: jumlah aljabar GGL (ε) dan jumlah penurunan tegangan (IR) sama dengan nol. Secara matematis dapat dirumuskan sebagai: 

Σ ε+Σ IR = 0.

Menyelesaikan 2 loop pada rangkaian

Loop 1

 begin inline style sum for blank of end style E plus begin inline style sum for blank of end style I R space equals space 0 minus E subscript 1 plus E subscript 2 plus 2 I subscript 1 plus 2 I subscript 1 plus 2 I subscript 3 equals 0 minus 4 plus 6 plus 4 I subscript 1 plus 2 I subscript 3 equals 0 4 I subscript 1 plus 2 I subscript 3 equals negative 2   

Loop 2 :

begin inline style sum for blank of E plus sum for blank of I R space equals space 0 minus E subscript 2 plus E subscript 3 plus 2 I subscript 2 plus 2 I subscript 2 minus 2 I subscript 3 equals 0 minus 6 plus 6 plus 4 I subscript 2 minus 2 I subscript 3 equals 0 4 I subscript 2 minus 2 I subscript 3 equals 0 end style

d e n g a n space I subscript 1 equals I subscript 2 plus I subscript 3 m a k a space p e r s a m a a n space l o o p space 1 space m e n j a d i space 4 I subscript 2 plus 4 I subscript 3 plus 2 I subscript 3 equals minus 2 space 4 I subscript 2 plus 6 I subscript 3 equals minus 2 space e l i m i n a s i space d e n g a n space l o o p space 2 space m e n j a d i 4 I subscript 2 plus 6 I subscript 3 equals minus 2 space 4 I subscript 2 minus 2 I subscript 3 equals 0 stack attributes charalign center stackalign right end attributes row 4 I subscript 2 plus 6 I subscript 3 equals left parenthesis negative 2 right parenthesis end row row 4 I subscript 2 minus 2 I subscript 3 equals 0 minus end row horizontal line row 8 I subscript 3 equals negative 2 end row end stack space space I subscript 3 space equals space minus 0 comma 25 space A   

Sehingga tegangan AB adalah 

V subscript A B end subscript equals E subscript 2 space plus I subscript 3 R subscript 3 V subscript A B end subscript equals 6 space plus open parentheses negative 1 fourth close parentheses 2 V subscript A B end subscript equals 5 comma 5 space V 

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

114

Aulia Zahro Fiba Putri

Pembahasan lengkap banget

Muhammad Aditya

Makasih ❤️

Aisyafha Hadi Aprita Maharani

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti

Novellies Vida Padmani

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar rangkaian berikut ini! Dua sumber tegangan dan dua resistor dipasang dalam satu rangkaian seperti gambar di samping. El Persamaan yang menu- jukkan nilai tegangan yang ada di r...

11

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia