Iklan

Pertanyaan

Mengapa volume dalam darah berpengaruh dalam produksi urin?

Mengapa volume dalam darah berpengaruh dalam produksi urin?space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

31

:

29

Klaim

Iklan

N. Vardini

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Volume air dalam darah berpegaruh pada pembentukkan urine. Hilangnya air secara berlebihan karena pengeluaran keringat atau diare menyebabkan peningkatan osmolaritas (kepekatan) darah, peningkatan sekresi ADH ke dalam aliran darah, peningkatan permeabilitas terhadap air pada epitel tubulus kontortus distal dan duktus kolektivus, serta peningkatan reabsorpsi air. Hal tersebut menyebabkan jumlah urine sedikit atau lebih pekat. Sebaliknya, jika banyak minum, sekresi ADH sedikit, reabsorpsi tubulus terhadap air berkurang, sehingga jumlah urine banyak atau lebih encer.

Volume air dalam darah berpegaruh pada pembentukkan urine. Hilangnya air secara berlebihan karena pengeluaran keringat atau diare menyebabkan peningkatan osmolaritas (kepekatan) darah, peningkatan sekresi ADH ke dalam aliran darah, peningkatan permeabilitas terhadap air pada epitel tubulus kontortus distal dan duktus kolektivus, serta peningkatan reabsorpsi air. Hal tersebut menyebabkan jumlah urine sedikit atau lebih pekat. Sebaliknya, jika banyak minum, sekresi ADH sedikit, reabsorpsi tubulus terhadap air berkurang, sehingga jumlah urine banyak atau lebih encer.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Pengeluaran keringat dan urine berbanding terbalik pada kondisi suhu tinggi dan suhu rendah. Artinya ketika suhu tinggi, jumlah pengeluaran keringat meningkat sementara pengeluaran urine menurun, demi...

19

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia