Iklan

Pertanyaan

Pernyataan yang tepat berkaitan dengan faktor-faktor yang memengaruhi produksi urine adalah . . . .

Pernyataan yang tepat berkaitan dengan faktor-faktor yang memengaruhi produksi urine adalah . . . .undefined 

  1. Apabila ADH seseorang meningkat, urine yang dikeluarkan lebih banyak dan lebih encer.undefined

  2. Seseorang yang mengonsumsi banyak air minum akan mengeluarkan banyak urine.undefined

  3. Pada cuaca panas, seseorang akan mengeluarkan urine lebih banyak.undefined

  4. Anak balita menghasilkan urine lebih sedikit daripada orang dewasa.undefined

  5. Orang cemas lebih sedikit menghasilkan urine.undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

40

:

11

Klaim

Iklan

F. Freelancer7

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Banyak sedikitnya urine seseorang yang dikeluarkan tiap harinya dipengaruhi oleh hal-hal berikut. Zat diuretik . Zat diuretik akan menghambat reabsorpsi ion . Sebagai akibatnya, konsentrasi ADH berkurang sehingga reabsorpsi air terhambat dan volume urine meningkat. Suhu . Jika suhu internal dan eksternal naik di atas normal, kecepatan respirasi akan meningkat.ltulah sebabnya jika cuaca panas, menjadi jarang buang air kecil. Volume larutan . Volume larutan dalam darah berpengaruh terhadap produksi urine. Jika tidak minum air seharian, konsentrasi air di darah menjadi rendah. Hal ini merangsang hipofisis mengeluarkan ADH. Hormon ini meningkatkan reabsorpsi air di ginjal sehingga volume urine turun. Emosi . Emosi tertentu dapat merangsang peningkatan dan penurunan volume urin. Contohnya, jika stres atau gugup, maka akan sering buang air kecil. Hal ini disebabkan, karena hormon adrenalin meningkat di dalam darah yang akan meningkatkan kinerja ginjal sehingga urin yang dihasilkan meningkat pula. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Banyak sedikitnya urine seseorang yang dikeluarkan tiap harinya dipengaruhi oleh hal-hal berikut.undefined 

  • Zat diuretik. Zat diuretik akan menghambat reabsorpsi ion begin mathsize 14px style Na to the power of plus sign end style. Sebagai akibatnya, konsentrasi ADH berkurang sehingga reabsorpsi air terhambat dan volume urine meningkat.
  • Suhu. Jika suhu internal dan eksternal naik di atas normal, kecepatan respirasi akan meningkat. ltulah sebabnya jika cuaca panas, menjadi jarang buang air kecil.
  • Volume larutan. Volume larutan dalam darah berpengaruh terhadap produksi urine. Jika tidak minum air seharian, konsentrasi air di darah menjadi rendah. Hal ini merangsang hipofisis mengeluarkan ADH. Hormon ini meningkatkan reabsorpsi air di ginjal sehingga volume urine turun.
  • Emosi. Emosi tertentu dapat merangsang peningkatan dan penurunan volume urin. Contohnya, jika stres atau gugup, maka akan sering buang air kecil. Hal ini disebabkan, karena hormon adrenalin meningkat di dalam darah yang akan meningkatkan kinerja ginjal sehingga urin yang dihasilkan meningkat pula.undefined 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

16

Respati Sumantri

Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Fari Zahran Arrafi

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Nada Shafa An-Nuha

Pembahasan lengkap banget

Fatiah Nuraeni

Pembahasan lengkap banget

Yuliana retno Wijaya

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi pembentukan urine.

66

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia