Iklan

Iklan

Pertanyaan

Lima massa yang sama M berjarak pisah sama pada busur sebuah setengah lingkaran berjari-jari R seperti pada gambar. Sebuah massa m diletakkan dipusat kelengkungan busur tersebut. Jika M adalah 3 kg, m adalah 2 kg dan R adalah 10 cm, maka besar gaya pada m yang disebabkan kelima massa tersebut adalah... (konstanta Cavendish = G ).

Lima massa yang sama M berjarak pisah sama pada busur sebuah setengah lingkaran berjari-jari R seperti pada gambar.

Sebuah massa m diletakkan dipusat kelengkungan busur tersebut. Jika adalah 3 kg, m adalah 2 kg dan R adalah 10 cm, maka besar gaya pada m yang disebabkan kelima massa tersebut adalah... (konstanta Cavendish = G).space 

  1. 1640 Gspace 

  2. 1540 Gspace 

  3. 1440 Gspace 

  4. 1340 Gspace 

  5. 1240 Gspace 

Iklan

R. Mutia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

tidak ada jawaban yang tepat

tidak ada jawaban yang tepat

Iklan

Pembahasan

Diketahui: Ditanya: . Penyelesian: Gayagravitasiialah salah satu jenis gaya yang dipengaruhi oleh gaya tarik sebuah benda ke pusat benda tersebut. Gaya yang mempengaruhi massa m adalah 5 buah M . Ilustrasi gaya yang dirasakan m dapat dilihat pada gambar berikut: Gaya-gaya tersebut dapat digambarkan ke dalam sumbu x dan y seperti berikut: Dari gambar terlihat bahwa gaya F 1 dan F 5 serta gaya F 2x dan F 4x akan saling menghilangkan karena memiliki massa M dan m yang sama besar serta jarak antar massa yang sama besar. Sisa gaya yang dirasakan benda m adalah F 1 , F 2y dan F 4y . Jadi besar gaya yang dirasakan m adalah 1448,52N. Oleh karena itu tidak ada jawaban yang tepat

Diketahui:

M subscript 1 equals M subscript 2 equals M subscript 3 equals M subscript 4 equals M subscript 5 equals M equals 3 space kg m equals 2 space kg R equals 10 space cm equals 0 comma 1 space straight m

Ditanya: begin inline style sum for blank of end style F subscript m.

Penyelesian:

Gaya gravitasi ialah salah satu jenis gaya yang dipengaruhi oleh gaya tarik sebuah benda ke pusat benda tersebut. Gaya yang mempengaruhi massa m adalah 5 buah M. Ilustrasi gaya yang dirasakan m dapat dilihat pada gambar berikut:

Gaya-gaya tersebut dapat digambarkan ke dalam sumbu x dan y seperti berikut:

Dari gambar terlihat bahwa gaya F1 dan F5 serta gaya F2x dan F4x akan saling menghilangkan karena memiliki massa M dan m yang sama besar serta jarak antar massa yang sama besar. Sisa gaya yang dirasakan benda m adalah F1, F2y dan F4y.

F equals G fraction numerator M space m over denominator R squared end fraction  F subscript 1 equals F subscript 2 equals F subscript 4 equals G fraction numerator 3 cross times 2 over denominator 0 comma 1 squared end fraction equals 600 G space straight N F subscript 2 y end subscript equals F subscript 4 y end subscript equals 600 G cross times cos 45 degree equals 300 square root of 2 G space straight N equals 4024 comma 26 G italic space straight N  begin inline style sum for blank of end style begin inline style F subscript m end style begin inline style equals end style begin inline style F subscript 1 end style begin inline style plus end style begin inline style F subscript 2 y end subscript end style begin inline style plus end style begin inline style F subscript 4 y end subscript end style begin inline style space end style sum for blank of begin inline style F subscript m end style begin inline style equals end style begin inline style 600 end style begin inline style G end style begin inline style plus end style begin inline style 4024 end style begin inline style comma end style begin inline style 26 end style begin inline style G end style begin inline style plus end style begin inline style 4024 end style begin inline style comma end style begin inline style 26 end style begin inline style G end style sum for blank of begin inline style F subscript m end style begin inline style equals end style begin inline style 1448 end style begin inline style comma end style begin inline style 52 end style begin inline style space end style begin inline style straight N end style 

Jadi besar gaya yang dirasakan  adalah 1448,52 N.

Oleh karena itu tidak ada jawaban yang tepat

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Mutmainnah_ inna

dengan soalnya

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar berikut! Benda A, B dan C terletak di titik-titik sudut sebuah segitiga siku-siku. Massa A, B dan C berturut-turut sebesar 8 kg, 5 kg, dan 2 kg. Apabila jarak B ke C adalah 4 m...

6

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia