Iklan

Iklan

Pertanyaan

Konsep kepemimpinan pada masa kerajaan Hindu-Buddha terletak pada raja. Pada masa itu terdapat istilah “dewa raja” yang berarti...

Konsep kepemimpinan pada masa kerajaan Hindu-Buddha terletak pada raja. Pada masa itu terdapat istilah “dewa raja” yang berarti...

  1. pemimpin tertinggi kerajaan di pilih yang terbaik

  2. raja dipilih oleh rakyatnya secara langsung

  3. raja dipilih dari kalangan yang mengerti agama Hindu-Buddha

  4. raja dipilih oleh golongan Brahmana

  5. raja sebagai pemimpin tertinggi merupakan titisan para dewa

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.undefined

Iklan

Pembahasan

Konsep Dewa Raja memiliki arti bahwa raja dianggap sebagai titisan dari Dewa. Raja berkuasa layaknya dewa. Konsep dewa raja memandang raja merupakan dewa yang hidup di muka bumi. Setiap perkataan dan perbuatan yang dilakukan oleh raja tidak pernah salah dan tidak boleh dibantah oleh rakyatnya. Rakyat harus patuh terhadap raja layaknya rakyat patuh terhadap dewa. Konsep dewa raja digunakan untuk ketertiban sosial, memuliakan raja dewa yang menuntut pelayanan dari rakyatnya. Dengan demikian, maka konsep dewa raja mengandung pengertian bahwa raja dianggap sebagai titisan dari Dewa. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.

Konsep Dewa Raja memiliki arti bahwa raja dianggap sebagai titisan dari Dewa. Raja berkuasa layaknya dewa. Konsep dewa raja memandang raja merupakan dewa yang hidup di muka bumi. Setiap perkataan dan perbuatan yang dilakukan oleh raja tidak pernah salah dan tidak boleh dibantah oleh rakyatnya. Rakyat harus patuh terhadap raja layaknya rakyat patuh terhadap dewa. Konsep dewa raja digunakan untuk ketertiban sosial, memuliakan raja dewa yang menuntut pelayanan dari rakyatnya.undefinedDengan demikian, maka konsep dewa raja mengandung pengertian bahwa raja dianggap sebagai titisan dari Dewa.undefined

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

40

hilline farissa nugraha

Makasih ❤️

nadya raina pahisa

Bantu banget

renjun's gf

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan pengaruh Hindu Buddha terhadap masyarakat di Indonesia, di bidang pemerintahan, sosial, ekonomi, agama, kebudayaan!

741

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia