Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berikut!


Ahmad Tohari lahir tanggal 13 Juni 1948 di Tinggarjaya, Kecamatan Jatilawang, Banyumas, Jawa Tengah. Ahmad Tohari berasal dari keluarga santri. Ayahnya seorang kiai dan ibunya pedagang kain. Dari segi ekonomi, kehidupan keluarga Ahmad Tohari tidak kekurangan. Namun, lingkungan masyarakat di sekitarnya mengalami kelaparan.

Ahmad Tohari adalah seorang sastrawan yang terkenal sebagai pengarang trilogi Ronggeng Dukuh Paruk (1982), Lintang Kemukus Dinihari (1985), dan Jentera Bianglala (1986). Karya-karyanya mendapat penghargaan dari Dewan Kesenian Jakarta (DKJ). Melalui novel Bekisar Merah, Ahmad Tohari meraih Hadiah Sastra ASEAN tahun 1995.

Ahmad Tohari menikah tahun 1970 dengan Siti Syamsiyah. Istrinya bekerja sebagai guru SD. Ahmad Tohari sangat menyayangi anak-anaknya. Dalam mendidik anak-anaknya, Ahmad Tohari menanamkan pendidikan keagamaan sejak dini. Menurutnya, agama merupakan satu-satunya laku utama mewujudkan kecintaan manusia kepada Tuhan dan manusianya. Ahmad Tohari selalu mengajak keluarganya untuk salat berjamaah dan dia sebagai imamnya.space 

Keistimewaan tokoh tersebut adalah....

Keistimewaan tokoh tersebut adalah....space 

  1. penulis novel yang terkenal dengan karya triloginyaspace 

  2. penulis novel yang berasal dari keluarga santrispace 

  3. pemimpin redaktur majalah Merdeka Jakartaspace 

  4. sastrawan yang tanggap terhadap bencana kelaparanspace 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

01

:

22

:

18

Klaim

Iklan

N. Novitasari

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pakuan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A.space 

Pembahasan

Cerita inspiratif adalah cerita atau kisah masa lalu yang bisa menginspirasi seseorang untuk melakukan hal yang sama, terutama yang menyangkut keberhasilan dan kesuksesan tokoh-tokoh terdahulu. Tokoh yang diangkat dalam cerita inspiratif biasanya memiliki keistimewaan. Keistimewaan tokoh berkaitan dengan prestasi, kelebihan, keberhasilan dan kesuksesan tokoh. Keistimewaan tokoh pada cerita inspiratif di atas adalah penulis novel yang terkenal dengan karya triloginya Hal tersebut dibuktikan dengan kalimat Ahmad Tohari adalah seorang sastrawan yang terkenal sebagai pengarang trilogi Ronggeng Dukuh Paruk (1982), Lintang Kemukus Dinihari (1985), dan Jentera Bianglala (1986). Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Cerita inspiratif adalah cerita atau kisah masa lalu yang bisa menginspirasi seseorang untuk melakukan hal yang sama, terutama yang menyangkut keberhasilan dan kesuksesan tokoh-tokoh terdahulu.

Tokoh yang diangkat dalam cerita inspiratif biasanya memiliki keistimewaan. Keistimewaan tokoh berkaitan dengan prestasi, kelebihan, keberhasilan dan kesuksesan tokoh.

Keistimewaan tokoh pada cerita inspiratif di atas adalah penulis novel yang terkenal dengan karya triloginya

Hal tersebut dibuktikan dengan kalimat Ahmad Tohari adalah seorang sastrawan yang terkenal sebagai pengarang trilogi Ronggeng Dukuh Paruk (1982), Lintang Kemukus Dinihari (1985), dan Jentera Bianglala (1986).

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Setelah membaca teks yang berjudul "Kain Tenun Sumber Perlawanan dari Mama Aleta" di atas, identifikasilah informasi teks tersebut dengan menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut. 2. Bagaimana karak...

1

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia