Iklan

Iklan

Pertanyaan

Karena (1) sampah-sampah tidak dibuang pada tempatnya, kota akan kotor, sedangkan (2) tumpukan sampah merupakan (3) sumber penyakit. Kata-kata bercetak miring pada kalimat tersebut tepat diganti dengan kata ....

Karena (1) sampah-sampah tidak dibuang pada tempatnya, kota akan kotor, sedangkan (2) tumpukan sampah merupakan (3) sumber penyakit.

Kata-kata bercetak miring pada kalimat tersebut tepat diganti dengan kata ....space

  1. (1) sebab (2) terdapat (3) berartispace

  2. (1) jika (2) selain itu (3) menjadispace

  3. (1) seandainya (2) terhadap (3) sehinggaspace

  4. (1) biasanya (2) bila (3) seringspace

Iklan

N. Juliana

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan B.

jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Iklan

Pembahasan

Kata penghubung adalah kata yang kegunaannya menghubungkan dua kata atau bagian-bagian kalimat lainnya sehingga kalimat itu menjadi padu. Kata penghubung itu sendiri ada bermacam-macan jenisnya, diantaranya: Hubungan penyebaban, contohnya: sebagai, laksana , menjadi . Hubungan pengakibatan, contohnya: sebab, karena, oleh karena . Hubungan syarat agar, supaya, biar contohnya: sehingga, sampai, makanya, jika, kalau, jikalau, asalkan, apabila, manakala. Menyatakan konsekuensi, kebalikan, kelanjutan, pertentangan, penambahan, pendahulu, dan penguatan, contohnya selain itu, lagipula, tak hanya itu. Berikut ini adalah analisis penggunaan kata konjungsi yang tepat untuk mengganti kata yang bercetak miring pada kalimat di atas, yaitu: Kata pertama harus dilengkapi dengan kata hubung yang menyatakan syarat, sehingga kata "karena" dapat diganti dengan kata "jika". Kata kedua harus dilengkapi dengan kata hubung yang menyatakan konsekuensi, sehingga kata "sedangkan" dapat diganti dengan kata "selain itu". Kata ketiga harus dilengkapi dengan kata hubung penyebaban sehingga kata "merupakan" dapat diganti dengan kata "menjadi" Berdasarkan analisis di atas, maka kata penghubung yang tepat untuk menggganti kata-kata yang bercetak miring pada kalimat tersebut adalah " Jika (1) sampah-sampah tidak dibuang pada tempatnya, kota akan kotor, selain itu (2) tumpukan sampah menjadi (3) sumber penyakit". Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Kata penghubung adalah kata yang kegunaannya menghubungkan dua kata atau bagian-bagian kalimat lainnya sehingga kalimat itu menjadi padu.

Kata penghubung itu sendiri ada bermacam-macan jenisnya, diantaranya:

  • Hubungan penyebaban, contohnya: sebagai, laksana, menjadi.
  • Hubungan pengakibatan, contohnya: sebab, karena, oleh karena.
  • Hubungan syarat agar, supaya, biar contohnya: sehingga, sampai, makanya, jika, kalau, jikalau, asalkan, apabila, manakala.
  • Menyatakan konsekuensi, kebalikan, kelanjutan, pertentangan, penambahan, pendahulu, dan penguatan, contohnya selain itu, lagipula, tak hanya itu.

Berikut ini adalah analisis penggunaan kata konjungsi yang tepat untuk mengganti kata yang bercetak miring pada kalimat di atas, yaitu:

  • Kata pertama harus dilengkapi dengan kata hubung yang menyatakan syarat, sehingga kata "karena" dapat diganti dengan kata "jika".
  • Kata kedua harus dilengkapi dengan kata hubung yang menyatakan konsekuensi, sehingga kata "sedangkan" dapat diganti dengan kata "selain itu".
  • Kata ketiga harus dilengkapi dengan kata hubung penyebaban sehingga kata "merupakan" dapat diganti dengan kata "menjadi"

Berdasarkan analisis di atas, maka kata penghubung yang tepat untuk menggganti kata-kata yang bercetak miring pada kalimat tersebut adalah "Jika (1) sampah-sampah tidak dibuang pada tempatnya, kota akan kotor, selain itu (2) tumpukan sampah menjadi (3) sumber penyakit".


Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Carilah kaidah kebahasaan teks tanggapan pada teks tersebut. Tulislah kalimatnya dan garis bawahi kata yang dimaksud!

13

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia