Iklan

Pertanyaan

Jamur yang bermanfaat bagi kehidupan manusia dalam pembuatan oncom adalah ...

Jamur yang bermanfaat bagi kehidupan manusia dalam pembuatan oncom adalah ...space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

14

:

19

:

10

Iklan

E. Roa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Oncom merupakan salah satu produk dari bioteknologi konvensional. Bioteknologi konvensional dalam pemanfaatnya menggunakan prinsip fermentasi dan mikroorganisme berupa jamur atau bakteri. Dalam pembuatan oncom yang berasal dari bahan baku berupabungkil kacang atau ampas tahu,jamur yang digunakanialah Neurospora sitophila .

Oncom merupakan salah satu produk dari bioteknologi konvensional. Bioteknologi konvensional dalam pemanfaatnya menggunakan prinsip fermentasi dan mikroorganisme berupa jamur atau bakteri. Dalam pembuatan oncom yang berasal dari bahan baku berupa bungkil kacang atau ampas tahu, jamur yang digunakan ialah Neurospora sitophila.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

putridian syafitri

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!