Iklan

Iklan

Pertanyaan

Nasihat- nasihat ayah terlalu datar seperti air bengawan di musim kemarau, aku pun mulai bosan. Setiap keadaan membuat ayah memberikan nasihat- nasihatnya.space 

Hal yang diperoleh setelah membaca cuplikan cerita di atas adalah ....

Hal yang diperoleh setelah membaca cuplikan cerita di atas adalah ....space 

  1. Pengetahuan tentang kehidupanspace 

  2. Informasi tentang keadaan lingkunganspace 

  3. Gejala-gejala sosial dan lingkungannyaspace 

  4. Pemahaman tentang perasaan seseorangspace 

Iklan

N. Hayati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Iklan

Pembahasan

Amanat adalah sebuah ajaran moral atau pesan yang mau disampaikan oleh pengarang kepada pembaca. Amanat adalah sebuah gagasan yang menjadi dasar karya sastra, yang merupakan pesan yang ingin disampaikan seorang pengarang kepada pendengar atau pembaca. Ciri-ciri amanat: Amanat dalam sebuah karya biasanya ditransmisikan di akhir cerita. Amanat dapat secara jelas (eksplisit) dikenal dalam bentuk seru, saran, peringatan, saran, saran atau larangan pada tema utama sebuah cerita. Amanat dapat disampaikan secara langsung atau implisit melalui karakter atau penokohan dalam sebuah cerita. Amanat bertujuan untuk membuat audiens mengikuti amanat dalam cerita tersebut. Berdasarkan penjelasan di atas, maka hal yang dapat diperoleh setelah membaca ceritanya adalah Pemahaman tentang perasaan seseorang. Kata kunci dari amanat ini terdapat pada kalimat satu, yaitu Nasihat- nasihat ayah terlalu datar seperti air bengawan di musim kemarau, aku pun mulai bosan. Kalimat aku pun mulai bosan menunjukkan perasaan tokoh. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Amanat adalah sebuah ajaran moral atau pesan yang mau disampaikan oleh pengarang kepada pembaca. Amanat adalah sebuah gagasan yang menjadi dasar karya sastra, yang merupakan pesan yang ingin disampaikan seorang pengarang kepada pendengar atau pembaca.

Ciri-ciri amanat: 

  1. Amanat dalam sebuah karya biasanya ditransmisikan di akhir cerita.
  2. Amanat dapat secara jelas (eksplisit) dikenal dalam bentuk seru, saran, peringatan, saran, saran atau larangan pada tema utama sebuah cerita.
  3. Amanat dapat disampaikan secara langsung atau implisit melalui karakter atau penokohan dalam sebuah cerita.
  4. Amanat bertujuan untuk membuat audiens mengikuti amanat dalam cerita tersebut.

Berdasarkan penjelasan di atas, maka hal yang dapat diperoleh setelah membaca ceritanya adalah Pemahaman tentang perasaan seseorang. Kata kunci dari amanat ini terdapat pada kalimat satu, yaitu Nasihat- nasihat ayah terlalu datar seperti air bengawan di musim kemarau, aku pun mulai bosan. Kalimat aku pun mulai bosan menunjukkan perasaan tokoh.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Amanat dalam kutipan cerpen tersebut adalah ....

2

2.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia