Iklan

Iklan

Pertanyaan

Dua bola identik dilemparkan bersamaan secara horizontal dari sebuah gedung tinggi. Salah satu bola dilempar dengan kecepatan awal v sedangkan yang lainnya dengan kecepatan ½ v. Pernyataan yang benar mengenai peristiwa tersebut adalah : Bola dengan kecepatan awal ½ v mengalami percepatan lebih kecil. Kedua bola menyentuh tanah pada waktu yang sama. Bola dengan kecepatan awal v mencapai tanah lebih dahulu. Bola dengan kecepatan awal v mencapai tanah pada jarak lebih jauh. Pernyataan yang benar adalah ….

Dua bola  identik dilemparkan bersamaan secara horizontal dari sebuah gedung tinggi. Salah satu bola dilempar dengan kecepatan awal v sedangkan yang lainnya dengan kecepatan ½ v. Pernyataan yang benar mengenai peristiwa tersebut adalah :

  1. Bola dengan kecepatan awal ½ v mengalami percepatan lebih kecil.
  2. Kedua bola menyentuh  tanah pada waktu yang sama.
  3. Bola dengan kecepatan awal v mencapai tanah lebih dahulu.
  4. Bola dengan kecepatan awal v mencapai tanah pada jarak lebih jauh.

Pernyataan yang benar adalah ….

  1. 1, 2, dan 3

  2. 1 dan 3

  3. 2 dan 4

  4. 4 saja

  5. semua benar

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pernyataan (2) dan (4) benar.

pernyataan (2) dan (4) benar.

Iklan

Pembahasan

Kedua bola akan mengalami besar percepatan yang sama yang berasal dari gaya gravitasi yaitu sebesar g. Karena kedua bola dilemparkan pada arah horizontal, maka kecepatan awal kedua bola pada arah vertikal sama dengan nol. Besar percepatan yang dialami kedua bola sama sehingga kedua bola akan menyentuh tanah pada waktu yang sama. Kedua bola mencapai tanah secara bersamaan. Dalam selang waktu yang sama, benda yang memiliki kecepatan horizontal yang lebih besar akan mencapai tanah pada jarak yang lebih jauh. Dengan demikian jarak yang dicapai benda dengan kecepatan awal v akan lebih besar dibanding benda yang memiliki kecepatan awal 1/2 v. Jadi, pernyataan (2) dan (4) benar.

  1. Kedua bola akan mengalami besar percepatan yang sama yang berasal dari gaya gravitasi yaitu sebesar g.
  2. Karena kedua bola dilemparkan pada arah horizontal, maka kecepatan awal kedua bola pada arah vertikal sama dengan nol. Besar percepatan yang dialami kedua bola sama sehingga kedua bola akan menyentuh tanah pada waktu yang sama.
  3. Kedua bola mencapai tanah secara bersamaan.
  4. Dalam selang waktu yang sama, benda yang memiliki kecepatan horizontal yang lebih besar akan mencapai tanah pada jarak yang lebih jauh. Dengan demikian jarak yang dicapai benda dengan kecepatan awal v akan lebih besar dibanding benda yang memiliki kecepatan awal 1/2 v.

Jadi, pernyataan (2) dan (4) benar.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

20

Bryan Christopher

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Peluru ditembakkan dengan sudut elevasi a = 60 o di dasar bidang miring dengan sudut kemiringan b = 30 o seperti pada gambar. Jika kecepatan awal peluru 29,4 m/detik dan percepatan gravitasi 9,8 m/det...

7

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia