Iklan

Iklan

Pertanyaan

Diketahui persamaan termokimia 2 C 2 ​ H 2 ​ + 5 O 2 ​ → 4 CO 2 ​ + 2 H 2 ​ O △ H = − 2 , 512 kJ Berapakah perubahan entalpi pada pembakaran sempurna 2,8 liter C 2 H 2 pada keadaan STP?

Diketahui persamaan termokimia
 


 

Berapakah perubahan entalpi pada pembakaran sempurna 2,8 liter C2H2 pada keadaan STP?

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Persamaan termokimia adalah persamaan reaksi yang disertaiperubahan entalpi ( △ H ) reaksi. Reaksi di atas merupakan reaksi pembakaran 2 molC 2 H 2 yang melepaskan energi 2,512 kJ. Perubahan entalpi pada pembakaran sempurna 2,8 liter C 2 H 2 sebagai berikut. mol C 2 ​ H 2 ​ △ H ​ = = = = = ​ 22 , 4 L volume ​ 22 , 4 L 2 , 8 L ​ 0 , 125 mol 2 0 , 125 ​ × ( − 2 , 512 kJ ) 0 , 157 kJ ​ Maka,perubahan entalpi pada pembakaran sempurna 2,8 liter C 2 H 2 pada keadaan STP adalah 0,157 kJ.

Persamaan termokimia adalah persamaan reaksi yang disertai perubahan entalpi () reaksi. Reaksi di atas merupakan reaksi pembakaran 2 mol C2H2 yang melepaskan energi 2,512 kJ. Perubahan entalpi pada pembakaran sempurna 2,8 liter C2H2 sebagai berikut.
 

 
 


Maka, perubahan entalpi pada pembakaran sempurna 2,8 liter C2H2 pada keadaan STP adalah 0,157 kJ.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

16

Naura Muntaza

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Ardi irawan

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jika diketahui pada pembakaran 1 gram karbon dilepaskan kalor 34 kJ / mol ( A r ​ C = 12 ) , berapa kalor yang dihasilkan dalam pembakaran 1 mol karbon?

9

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia